Nggak mau kalah dengan ChatGPT dan Bing Chat, DuckDuckGo luncurkan mesin pencari berbasis AI

-
Tanpa perlu login
- ChatGPT merilis mesin pencari, genderang perang dengan dominasi Google sedang ditabuh Sebagian besar fokus mesin pencari ChatGPT ada pada kemampuan alat untuk memberikan informasi real-time
- Microsoft rilis Bing edisi terbaru, dibekali chatbot AI mirip ChatGPT Microsoft dalam meluncurkan Bing edisi baru menggandeng perusahaan OpenAI.
- Google rilis Bard secara publik, chatbot AI percakapan ini semakin cerdas Chatbot Google ini juga bisa dialog matematika
Meskipun menggunakan teknologi Open AI dan Antrophy, DuckDuckGo tetap menjamin keamanan DuckAssist. Menurut DuckDuckGo, DuckAssist dapat digunakan tanpa perlu melakukan login dan bekerja secara anonim. DuckAssist juga terintregasi secara penuh dengan DuckDuckGo yang merupakan mesin pencari gratis dan anonim. Hal ini tentu tidak mengherankan karena DuckDuckGo memang dikenal sebagai mesin pencari yang mengedepankan keamanan dan privasi penggunanya.
Karena masih dalam masa percobaan, DuckAssist tentunya masih memiliki banyak kekurangan. DuckAssist tidak akan selalu muncul saat kalian mencari kata kunci tertentu, umumnya adalah kata kunci yang memiliki jawaban pasti di wikipedia. Maka dari itu, kalian belum tentu akan mendapatkan jawaban dari DuckAssist pada banyak pencarian yang kalian lakukan di DuckDuckGo. Namun menurut DuckDuckGo, ke depan DuckAssist akan mampu meningkatkan jawaban yang dapat dihasilkan DuckAssist.
DuckAssist juga belum tentu dapat menghasilkan jawaban yang selalu akurat karena terhambat batas informasi yang dapat disimpulkan dari wikipedia. Selain itu, DuckAssist juga sangat mungkin melakukan kesalahan ketika menjawab pertanyaan yang kompleks.
Walaupun belum sempurna dan masih perlu banyak pengembangan, tidak ada salahnya mencoba fitur AI dari DuckDuckGo ini. Bagaimana, tertarik untuk mencoba DuckAssist? Jika kalian menggunakan browser DuckDuckGo atau ekstensi DuckDuckGo, kalian dapat mencoba versi beta dari fitur ini secara gratis.
RECOMMENDED ARTICLE
- Amazfit perkenalkan smartwatch pertama dengan fitur ChatGPT, bisa lakukan interaksi dengan AI
- Cara mendapatkan transkripsi teks dari video YouTube, kolaborasi Microsoft Edge dan ChatGPT
- Cara lihat chat WhatsApp yang sudah dihapus tapi belum sempat baca di HP Samsung, pakai fitur bawaan
- ChatGPT berpotensi diblokir di Indonesia, ini alasannya
- ChatGPT kini hadir di Snapchat, tapi hati-hati “halusinasi “chatbot
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua