Suntik kompetitor Uber Rp13 triliun, Apple ingin gulingkan Uber?

Tim Cook, CEO Apple © 2016 Apple
Techno.id - Keputusan yang cukup penting sudah diambil oleh Apple. Raksasa Cupertino itu baru saja menyuntikkan Rp13 triliunan pada Didi Chuxing, startup yang bergerak di bidang transportasi berbasis aplikasi, atau dalam kata lain pesaing besar Uber di Tiongkok.
Mengutip Reuters.com (13/05/16), langkah ini dijalani demi beberapa target. Namun yang terpenting, mereka berharap investasi ini bisa membuat mereka memahami market Tiongkok lebih baik.
"Kami berinvestasi untuk sejumlah alasan strategis, termasuk kesempatan untuk mempelajari lebih dalam soal segmen tertentu dari pasar Tiongkok. Tentu kami juga percaya modal yang kembali juga akan besar di kemudian hari," terang sang CEO, Tim Cook.
Langkah Apple untuk mengucurkan dana besar ke perusahaan Didi Chuxing ini diyakini ada kaitannya dengan melemahnya bisnis smartphone mereka di sana. Sebagai pasar ponsel terbesar di dunia, tentu Apple tak ingin kalah dari vendor lokal setempat dan mengikhlaskan penurunan penjualan di Tiongkok yang mencapai Rp1.600 triliun lebih dalam tiga bulan terakhir.
Namun di samping itu, ada juga kemungkinan kalau Apple ingin menggulung bisnis Uber di sana. Faktanya, Didi Chuxing saat ini mendominasi industri ride-sharing di Negeri Tirai Bambu dengan pangsa pasar mencapai 80 persen. Di sisi lain, Uber malah tampak kesusahan menyaingi perusahaan yang berdiri tahun 2012 tersebut. Terbukti, Travis Kalanick cs mengaku rugi Rp13 triliunan per tahunnya di Tiongkok sejak beroperasi di sana pada pertengahan 2014.
RECOMMENDED ARTICLE
- Persiapkan kendaraan elektriknya, Apple sewa pakar charger dari Google
- ProtonMail, aplikasi email pihak ke-3 dengan pengaman ganda
- Moog, synthesizer analog terlengkap untuk pengguna iOS
- iOS 10 didedikasikan untuk pengguna piranti Smart Home
- Update terbaru Photoshop untuk iOS berikan kemudahan atur storage
HOW TO
-
15 Template prompt ChatGPT untuk menghitung HPP (Harga Pokok Produksi) secara kasar, ternyata gampang
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
-
Gimbal HP anti goyang cuma modal pipa PVC bekas? Ini cara bikinnya terbaru yang murah
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini