Bak Dynamic Island milik iPhone 14 Pro, simak cara mudah menambahkan DynamicSpot di HP Android

foto: playstore.google.com
Techno.id - Beberapa waktu terakhir Apple baru saja merilis iPhone 14 Pro. Tak hanya pembaruan pada lininya, perangkat tersebut membawa beberapa pembaruan yang mengubah landskap antarmuka. Setidaknya untuk berbagai produk Apple.
Salah satu dari sekian pembaruan itu adalah fitur Dynamic Island. Fitur ini merupakan desain bar yang berada di sekitar area punch hole kamera depan.
- Dynamic Island iPhone 14 Pro ala Realme muncul, ini tampilan utamanya Dilihat secara detail, Dynamic Island milik Realme mempunyai dimensi lebih besar ketimbang buatan Apple.
- Begini cara kerja fitur Action Button di iPhone 15 Pro dan Pro Max Fungsi Action Button ini mendukung berbagai pintasan
- 11 Fitur baru iOS 17 yang akan rilis bulan Juni mendatang, ada update di Dynamic Island iOS 17 akan didesain agar mendukung dengan device lain terutama perangkat AR/VR yang tengah dikembangkan Apple.
Terdapat beberapa hal yang bisa kamu lakukan dengan Dynamic Island. Seperti memperluas aktivitas untuk melihat lebih detail, menciutkan aktivitas untuk memperkecil Dynamic Island, dan beralih di antara dua aktivitas.
Melalui Dynamic Island, kamu dapat mengatur aplikasi pemutar musik, rekaman suara, bahkan riwayat perjalanan transportasi online yang kamu pesan seperti Uber bisa kamu ketahui.
Namun bagi kamu pengguna smartphone berbasis Android tak perlu kecil hati karena tidak bisa merasakan Dynamic Island. Pasalnya fenomena "aplikasi kembar" bukan sesuatu yang baru. DynamicSpot merupakan aplikasi dengan fitur serupa Dynamic Island yang tersedia bagi pengguna Android.

Bak Dynamic Island milik iPhone 14 Pro, simak cara mudah menambahkan DynamicSpot di HP Android
Dilansir oleh techno.id dari digitaltrends pada Rabu (3/5), berikut cara menambahkan DynamicSpot di HP Android.
foto: playstore.google.com
1. Unduh dan pasang DynamicSpot dari Google Play Store
2. Buka aplikasi DynamicSpot dan pilih Selanjutnya
3. Kamu akan dihadirkan langkah-langkah untuk mengatur aplikasi. Pertama pilih aplikasi yang hendak dihubungkan dengan DynamicSpot. Jika sudah, pilih tombol kembali yang ada di ujung kiri atas untuk melanjutkan
foto: playstore.google.com
4. Pilih Akses Notifikasi, kemudian pilih DynamicSpot dari daftar lalu hidupkan Izinkan Akses Notifikasi > Izinkan
5. Sekarang pilih Gambar pada Layar > Selanjutnya > DynamicSpot dan hidupkan Gunakan DynamicSpot > Izinkan
6. Pilih Selesai dan Izinkan aplikasi untuk dijalankan di latarbelakang
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara memperbarui iOS iPhone secara manual dan otomatis, nggak pakai ribet
- Ramai di Twitter Suga BTS pilih Samsung ketimbang iPhone, ini alasannya
- Cara mudah menghindari overcharging pada iPhone, jaga performa baterai tetap prima
- Cara menambahkan AirPods ke fitur Find My iPhone, biar gampang ditemukan saat hilang
- Cara mudah kirim banyak file foto melalui WhatsApp di iPhone, cukup satu klik
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya