11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

1. Kata Ucapan Idul Fitri 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Aplikasi ini menyediakan layanan ucapan Selamat Idul Fitri dengan berbagai jenis. Seprti ucapan selamat Idul Fitri yang ditujukan untuk sahabat, ucapan selamat Idul Fitri untuk sahabat yang sudah lama tidak bertemu, ucapan selamat Idul Fitri untuk sahabat karib, dan ucapan Lebaran untk sahabat kecil.

2. Kartu Ucapan Idul Fitri 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Tak hanya melalui tulisan, aplikasi Kartu Ucapan Idul Fitri 2023 mengajak penggunanya untuk merayakan momen Lebaran melalui foto. Nantinya pengguna akan memasukan foto dalam format bingkai yang telah di atur atau bisa juga disebut sebagai twibbon.

3. Ucapan: Selamat Idul Fitri

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Maksimalkan momen bermaaf-maafan dengan aplikasi satu ini. Tawaran dari aplikai Ucapan: Selamat Idul Fitri adalah kumpulan kata-kata ucapan selamat merayakan Idul Fitri. Semua kata-kata yang ada tersedia dalam beberapa pilihan bahasa.

4. Ucapan Selamat Idul Fitri WA

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Biasanya ucapan selamat Idul Fitri dibagikan melalui media sosial. Salah satunya adalah WA sebagai aplikasi layanan pesan yang paling banyak digunakan. Melalui aplikasi ini, kamu dapat mengirim ucapan selamat Idul Fitri langsung ke nomor kontak tanpa perlu menyiapkan terlebih dahulu kata-kata ucapan selamat Lebaran.

5. Selamat Idul Fitri - Kartu Ucapan

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Telah dirilis sejak 2019, aplikasi satu ini juga cocok menjadi alternatif jika buntu mencari cara untuk mengungkapkan permohonan maaf saat lebaran. Fitur yang dihadirkannya berupa kartu elektronik ucapan selamat Idul Fitri yang bisa disesuaikan lagi. Seperti pengaturan layout, komposisi warna, ikon dan gambar, serta teks.

6. Idul Fitri 2023 Photo Frames

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Berbagi ucapan selamat Lebaran dengan aplikasi ini dapat dipersonalisasi sedemikian rupa mungkin. Fitur yang disediakannya adalah kolek kartu lebaran & frame, editing kartu lebaran, penambahan efek & filter pada foto di kartu lebaran, dan berbagi ke berbagai medai sosial penggunanya.

7. Kata Ucapan Idul Fitri 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Tak jauh berbeda, aplikasi Kata Ucapan Idul Fitri 2023 juga menawarkan fitur yang dimiliki aplikasi lain. Satu yang berbeda adalah terdapat juga berbagai macam Quotes sebagai alternatif ucapan lebaran.

8. Twibbon Idul Fitri 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Kombinasi gambar dan ucapan Idul Fitri yang menarik akan menambah suasana semakin mengasyikkan. Format dari aplikasi ini bisa bekerja sebagai photo editor. Twibbon menarik yang mendukung kepentingan penggunanya juga terus diperbaharui di aplikasi ini.

9. Kata Ucapan Idul Fitri 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Dikembangkan oleh SupernovaDev dan dirilis di tahun 2023, aplikasi ini dirancang untuk membantu penggunanya dalam menyampaikan ucapan selamat Idul Fitri. Baik bagi keluarga, teman, dan juga tak luput rekan kerja. Fitur yang ada di aplikasi ini hadir dengan menyajikan pencarian kata-kata ucapan berdasarkan kategori seperti untuk keluarga, teman, dan rekan kerja. Lalu pengguna juga disediakan fitur untuk menambahkan kata-katanya, dan mendesain kartu ucapan sekreatif mungkin.

10. Ucapan Idul Ftiri 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Salah satu contoh kalimat yang direkomendasikan aplikasi ini adalah "Kul 'am wa enta bi-khair!" yang artinya semoga setiap tahun menemukan anda dalam keadaan sehat. Beberapa konten dari aplikasi ini semisal Idul Fitri Wishes untuk teman, Idul Fitri untuk pacar, salam Idul Fitri untuk istri, salam Idul Fitri untuk suami, dan gambar ucapan selamat Idul Fitri.

11. Stiker WA Islami Ramadhan 2023

11 Rekomendasi aplikasi untuk bikin ucapan Selamat Hari Raya dan twibbon di Android

foto: play.google.com

Mengucapkan selamat Idul Fitri juga bisa disampaikan melalui stiker. Aplikasi ini tak hanya menyajikan stiker Islami secara umum saja. Namun selain itu juga terdapat stiker bertema bulan Ramadan dengan ucapan selamat Idul Fitri di dalamnya. Penggunanya dapat langsung membagikan stikter tersebut ke media sosial terutama untuk WA.

(brl/guf)