Cara simpel login Wi-Fi publik tetap aman, cegah peretasan perangkat dan pencurian data

foto: Pexels.com
Techno.id - Teknologi jaringan internet memang sangat membantu aktivitas produktif seseorang. Dengan internet, siapa saja bisa mendapatkan informasi yang dibutuhkan secara cepat. Tak hanya itu, berkat internet seseorang bisa berkomunikasi dengan dunia luar tanpa batasan ruang dan waktu.
Mendapatkan akses internet memang cukup mudah dilakukan. Pengguna gadget bisa memakai jaringan dari data seluler, yang dibeli melalui konter pulsa atau dompet digital. Selain itu, pengguna juga bisa mendapatkan internet melalui sambungan jaringan Wi-Fi publik.
Ya, Wi-Fi menjadi salah satu teknologi yang diandalkan untuk menyambungkan internet ke banyak pengguna gadget. Sambungan Wi-Fi bisa didapatkan di kantor, cafe, taman, mall, bahkan di rumah sekalipun. Bahkan banyak penyedia ruang publik juga memasang Wi-Fi secara gratis.
Mendapatkan jaringan Wi-Fi di area publik cukup mudah dilakukan. Namun perlu dicatat, bahwa tak selamanya menggunakan Wi-Fi publik itu aman. Ada risiko peretasan bahkan pencurian data.
Lantas sebagai pengguna gadget terutama smartphone, bagaimana cara mencegah agar pemakaian Wi-Fi publik tetap aman? Berikut techno.id sajikan cara untuk login Wi-Fi publik tetap aman, pada Rabu (8/2).
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara mudah factory reset smartphone Samsung dengan tombol volume dan power, aman dan prosesnya cepat
- Cara mudah terapkan ChatGPT di Microsoft Word, ini persyaratannya
- Cara ampuh mengatasi laptop cepat panas saat dipakai, perhatikan kinerja komponen
- Cara simpel upload postingan di Instagram, WhatsApp, dan TikTok kualitas HD, hasil anti burik
- Cara mudah cek keamanan akun dan password melalui Google Checkup, cegah kebocoran data
HOW TO
-
7 Cara menggunakan media sosial dengan lebih bijak, biar nggak kebablasan
-
Tips sederhana membersihkan layar smartphone, nggak pakai ribet
-
8 Cara mengetahui penyebab dan mengatasi pengisian daya cepat ponsel Android tidak optimal
-
8 Cara meningkatkan daya tahan baterai ponsel Android
-
Cara memeriksa kesehatan baterai laptop tanpa menggunakan aplikasi pihak ketiga
TECHPEDIA
-
Mengenal Baypass Charging, mengisi daya ponsel langsung ke mesin, bikin baterai tetap sehat
-
5 Keunggulan menggunakan hard disk dibanding SSD, lebih ekonomis
-
Apple akui masalah overheating iPhone 15 Pro, solusinya pembaruan perangkat lunak bakal segera dirilis
-
Bocoran Samsung Galaxy S24 terungkap, desain tepi datar bernuansa metalik
-
Line rilis Teen AI, kamu bisa tampil retro dengan berbagai pose ala remaja era 90-an