5 Perbedaan spesifikasi Oppo Find N2 Flip dan Samsung Galaxy Z Flip 4, mana lebih unggul?

foto: Oppo.com; Samsung.com
Techno.id - Smartphone layar lipat kini tengah digandrungi sebagai device flagship masa kini. Samsung digadang-gadang menjadi pelopor hadirnya ponsel pintar layar lipat di dunia. Bahkan untuk market Tanah Air, Samsung dengan seri Galaxy Flip maupun Fold menjadi edisi pertama yang masuk, sebelum beberapa gaung jenama lain mengikuti.
Kini smartphone foldable di market Indonesia sudah cukup lengkap. Berbagai brand pemilik ponsel lipat berani bertarung untuk menjadi yang terbaik. Salah satu yang tengah dilirik adalah Oppo.
Oppo yang telah lama malang melintang di pasar gadget Tanah Air, seakan tak mau kalah dengan dominasi Samsung di kategori ponsel layar lipat. Mereka secara resmi menghadirkan Oppo Find N2 Flip untuk menempel ketat Samsung Galaxy Z Flip 4.
Oppo seperti menjadi angin segar bagi pecinta ponsel layar flip di Tanah Air. Pasalnya Oppo menawarkan berbagai fitur dan teknologi diklaim lebih mumpuni. Bahkan desain dari Find N2 Flip lebih kece dibanding Galaxy Z Flip 4.
Lantas mana yang lebih unggul? Apakah Oppo Find N2 Flip 4 atau Samsung Galaxy Z Flip 4? Berikut techno.id sajikan 5 perbedaan spesifikasi Oppo Find N2 Flip dan Samsung Galaxy Z Flip 4 yang dihimpun dari berbagai sumber.
RECOMMENDED ARTICLE
- 11 Alasan mengapa headphone kabel lebih baik daripada headphone bluetooth, pahami sebelum membeli
- 5 Rekomendasi aplikasi latihan mengetik 10 jari, tugas jadi cepat beres
- 11 Software dan aplikasi Windows yang bikin komputer kamu jadi lemot banget
- 5 Website untuk membuat video ala kreator konten YouTube, ini rahasia di balik video keren di medsos
- 10 Rekomendasi HP dengan chipset MediaTek Helio G99, harga Rp 2 jutaan main game lancar
HOW TO
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
11 Aplikasi ramalan cuaca di Android dan iPhone terbaru di 2025, akurat dan gampang memahaminya
-
Realme pamer teaser HP dengan baterai 10.000 mAh, bakal tipis atau segede batu bata?
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025