YouTube Music luncurkan Samples, fitur untuk menemukan musik baru dengan mudah

foto: blog.youtube
Techno.id - Berbicara format video vertikal di media sosial, tentu tidak bisa dipisahkan dari TikTok. Aplikasi ini memomulerkan video pendek dengan format vertikal yang akhirnya digemari. TikTok pun berinovasi dengan meluncurkan video musik dalam format yang sama.
Dengan meledaknya video pendek dan penemuan musik di TikTok, platform lain pun ikutan “latah”. Sebut saja aplikasi streaming seperti Spotify dan Apple Music mengikuti jejak yang sama. Tak ingin tertinggal semakin jauh, YouTube Music juga akhirnya meluncurkan format serupa yang dinamakan Samples.
- YouTube Music hadirkan fitur Podcast, nggak kalah keren dari Spotify Pengguna bisa mendengarkan Podcast sembari membuka aplikasi lain
- YouTube sedang uji coba fitur baru, cari lagu cukup dengan bersenandung Fitur ini membutuhkan tiga detik atau lebih dari audio untuk menemukan lagu yang dicari
- Fitur YouTube Music 2022 Recap rilis, ini cara mudah menggunakannya Top Trends yang merupakan rangkuman kilas balik yang akan memperlihatkan aneka musisi favorit pengguna.
Platform besutan Google ini memperkenalkan Samples sebagai fitur baru agar pengguna dapat menemukan musik baru dengan lebih mudah. Dalam posting blog resmi, YouTube mengumumkan Samples dapat diakses melalui tab khusus di aplikasi YouTube Music di Android dan iOS. Tab ini berada di antara tab ‘Home’ dan ‘Explore’.
Samples merupakan umpan mulus dari segmen video berdurasi pendek untuk membawa pengguna ke musik favorit baru. Tab Samples dikurasi berdasarkan kebiasaan pengguna mendengarkan musik dengan dukungan katalog video musik di YouTube.
Rekomendasi akan berkisar dari mulai dari artis, musik lawas hingga sensasi musik yang sedang naik daun. Segera setelah pengguna membuka tab Samples, akan disambut potongan kecil dari sebuah lagu yang menampilkan bagian lagu untuk memberi tahu pengguna mengenai genre, artis, dan isi video musiknya. Rekomendasi lagu akan berubah setiap kali pengguna membuka tab Sampel atau aplikasi YouTube Music.
RECOMMENDED ARTICLE
- YouTube ujicoba Stable Volume, fitur untuk output audio yang lebih halus dan seimbang
- Spotify dikabarkan bakal menambahkan video musik ke dalam aplikasinya
- 5 Rekomendasi aplikasi untuk mendengarkan musik, solusi jitu ngilangin gabut
- Xylobands gelang konser Coldplay miliki cara kerja unik, desainernya ternyata pembuat sex toy
- Punya suara pas-pasan saat bernyanyi? Coba deh latihan vokal pakai 5 aplikasi ini
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua