Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome

-

1. Buka aplikasi Google Chrome di laptop atau PC kalian.

2. Klik menu setelan lainnya.

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto: screen capture)

3. Pilih Bookmark > Bookmark seluruh tab. Untuk alternatif, kalian juga bisa menggunakan kombinasi ctrl + shift + D pada keyboard kalian.

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto : screencapture)

4. Beri nama dan klik Simpan

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto: screen capture)

5. Klik menu setelan lainnya

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto: screen capture)

6. Pilih Bookmark > Pengelola Bookmark

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto: screen capture)

7. Klik pada folder bookmark yang sudah kalian buat

8. Klik ctrl + A > ctrl + C untuk menyalin seluruh bookmark

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto: screen capture)

9. Buka notepad atau aplikasi apapun yang ingin kalian gunakan, setelah itu klik ctrl + V

Nggak perlu satu-satu, cara mudah menyalin semua alamat URL yang sedang dibuka di Google Chrome (Foto: screen capture)

Selain di Google Chrome, kalian juga dapat melakukan cara ini di web browser lainnya seperti Microsoft Edge, Vivaldi, Operan, dan masih banyak lagi.

(brl/red)