Cara simpel menambah kapasitas RAM smartphone Android, tanpa root dan aplikasi tambahan

Cara simpel menambah kapasitas RAM smartphone Android, tanpa root dan aplikasi tambahan

Cara menambah RAM di HP Android

Cara menambah RAM di HP Android.

Cara simpel menambah kapasitas RAM smartphone Android, tanpa root dan aplikasi tambahan

foto: Pexels.com

1. Silakan masuk ke pengaturan smartphone yang digunakan.
2. Scroll menu pengaturan sampai menemukan opsi "Perawatan dan baterai".
3. Ketuk opsi "Memori".
4. Kemudian gulir layar ke bawah sampai menemukan opsi "RAM plus".
5. Di dalam tools tersebut pengguna bisa mengatur penambahan RAM mulai dari 2 GB sampai 8 GB, tergantung perangkat yang digunakan.
6. Klik opsi besaran RAM.
7. Voila, RAM dari HP Android kamu sudah bertambah kapasitasnya secara virtual.

Itulah beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk menambahkan RAM di smartphone Android secara digital. Penambahan kapasitas dari RAM bisa membuat HP semakin lancar karena RAM semakin besar. Fitur ini bisa diterapkan di berbagai ponsel Android keluaran terbaru, mulai dari kelas entry-level sampai flagship. Namun tentu masih ada beberapa seri ponsel yang tidak bisa menerapkan fitur ini. Selamat mencoba!

(brl/guf)