Ternyata segini harga mic Lady Gaga di Grammy Awards 2016 kemarin

Lady Gaga menggunakan Sennheiser SKM 5200 © 2016 Sennheiser
Techno.id - Panggung Grammy Awards ke-58 yang dihelat Februari lalu memang penuh dengan momen megah. Satu yang tak terlupakan ialah ketika Lady Gaga secara khusus membawakan lagu-lagu tribute untuk mendiang David Bowie.
Penampilan wanita yang dijuluki Mother Monster itu begitu memesona dan ternyata hal itu tak lepas dari sistem audio yang ia pakai. Di Grammy Awards 2016, Lady Gaga menggunakan microphone Sennheiser SKM 5200. Banderolnya ada di kisaran Rp33 juta.
- Berharga Rp740 juta, headphone ini memang diakui juara "Dengan Sennheiser HE 1060 / HEV 1060, kami telah menciptakan tonggak baru di kelas audio premium..."
- Kalung Lady Gaga di Oscar 2019 jadi sorotan, capai Rp 420 miliar Kalung berlian Lady Gaga ternyata telah berusia hampir 1,5 abad.
- 7 Seleb ini pakai perhiasan termahal di Piala Oscar, ada Rp 267 miliar Selain sebagai ajang unjuk prestasi, gelaran sekelas Piala Oscar juga menjadi panggung unjuk penampilan.
Mic SKM 5200 ini diciptakan dengan mengusung desain yang nyaman. Tak cuma itu, transmitter mekaniknya juga kuat, respons frekuensi yang didukung pun tinggi, yakni 60-20.000 Hz. Dalam menggunakannya, user turut dimudahkan dengan adanya backlit LCD pada bodi.
Sennheiser SKM 5200
© 2016 Sennheiser
Selain Lady Gaga, musisi internasional lain juga mempercayakan pendukung penampilannya pada Sennheiser, misalnya Beyonce dan Bruno Mars. Saat tampil bersama di panggung Super Bowl ke-50, keduanya menggunakan sistem microphone dari vendor asal Jerman tersebut.
“Sennheiser sangat bangga dengan kesempatan yang diberikan pada acara seperti ini. Dalam aktivitas produksi, keandalan dan kualitas audio merupakan hal yang paling penting – baik untuk kebutuhan di tempat acara live maupun untuk siaran, ujar Byron Gaither, Artist Relations Sennheiser, seperti dikutip dari rilis yang diterima Techno.id (17/03/16).
Sennheiser sendiri dikenal sebagai produsen headphone, mikrofon dan sistem transmisi nirkabel terkemuka. Salah satu produknya yang sempat mencuri perhatian dunia tahun lalu ialah headphone Orpheus yang dijual seharga Rp753 juta.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?