Fitur Saluran WhatsApp resmi diluncurkan oleh Meta, ini kegunaannya

foto: Blog.whatsapp.com
Techno.id - Meta tak henti-hentinya memberikan fitur terbaik untuk pengguna WhatsApp. Kali ini mereka berhasil meluncurkan fitur WhatsApp Channels atau Saluran WhatsApp. Fitur anyar yang mirip Telegram tersebut secara mengejutkan diumumkan langsung oleh CEO Meta, Mark Zuckerberg pada Kamis (8/6).
“Hari ini kami mengumumkan WhatsApp Channels, cara lebih privat untuk mengikuti orang ataupun organisasi sesuai kebutuhan pengguna di dalam WhatsApp,” ujar Zuck melalui postingan Instagram dan Facebook.
Fitur Saluran WhatsApp ini didesain untuk memudahkan individu maupun sebuah organisasi menyampaikan informasi ke banyak orang. Kemudian bagi pengguna, mereka bisa mengikuti kanal tertentu agar mendapatkan informasi terkini melalui Channel yang diikuti.
Lantas seperti apa kemampuan dan kegunaan dari fitur Saluran WhatsApp ini? Berikut techno.id pada Jumat (9/6) sajikan ulasannya yang dihimpun dari berbagai sumber.
RECOMMENDED ARTICLE
- Chat WhatsApp bisa diedit setelah terkirim di iPhone, ini cara mudah menerapkannya
- Cara mudah blur chat WhatsApp Web agar tidak diintip, bikin aman dan hati tentram
- Pengguna WhatsApp kini bisa kirim foto resolusi HD, ini cara mudah menerapkannya di HP Android
- Trik simpel buat story WhatsApp dan Instagram kualitas high resolution di iPhone, hasil anti burik
- Cara mudah lihat chat sudah dihapus dan kirim chat rahasia di WhatsApp
HOW TO
-
Cara terbaru 2025 membuat stiker WhatsApp sendiri di Android dan iPhone
-
15 Prompt ChatGPT untuk menyusun abstrak skripsi dalam bahasa Inggris, hasilnya memuaskan
-
15 Template prompt ChatGPT untuk menghitung HPP (Harga Pokok Produksi) secara kasar, ternyata gampang
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
9 Aplikasi terbaru 2025 ubah gambar jadi tulisan pakai smartphone, tinggal foto langsung jadi
-
11 Aplikasi ramalan cuaca di Android dan iPhone terbaru di 2025, akurat dan gampang memahaminya
-
Realme pamer teaser HP dengan baterai 10.000 mAh, bakal tipis atau segede batu bata?
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan