iPhone duduki peringkat teratas gadget paling berpengaruh

Ilustrasi iPhone © scoopwhoop.com
Techno.id - Diakui atau tidak, iPhone telah digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia. Kehadiran ponsel buatan Apple ini juga telah memberikan banyak inspirasi dan pengaruh bagi perusahaan lain dalam membuat smartphone. Tak percaya?
Seperti yang telah diberitakan oleh 9To5Mac pada hari Rabu (04/05/16) lalu, majlah TIME telah merilis daftar 50 gadget yang paling berpengaruh di dunia. Dan bisa ditebak, iPhone telah menempati urutan teratas dalam daftar tersebut.
Menurut majalah TIME, iPhone telah memberikan perubahan fundamental pada cara masyarakat menggunakan gadget dan mendapatkan informasi. Menurut mereka, perubahan tersebut sudah bisa dirasakan sejak tahun 2007 dan masih terasa hingga sekarang.
Ya, diakui atau tidak, masih banyak produsen smartphone yang menghasilkan ponsel dengan desain mirip iPhone, meski platformnya adalah Android. Selain itu, eksistensi Apple dalam daftar majalah TIME tersebut tak sampai di situ saja.
Macintosh menduduki peringkat ke-3 karena kualitas grafisnya yang tak perlu diragukan lagi, dan tentu saja, user friendly. Sementara iPod berhasil menduduki posisi ke-9, iPad hanya mampu sampai pada posisi ke-25 saja.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
5 Prompt ChatGPT menerjemahkan menu makanan ke bahasa Inggris, ternyata akurat & selesai satu klik
-
Cara terbaru hapus cache aplikasi Photoshop di Mac atau Windows, biar makin sat-set
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini