Banyak orang habiskan waktunya untuk smartphone daripada nonton TV

Ilustrasi konsumen sudah meninggalkan televisi © 2015 themalaysianinsider.com
Techno.id - Tanpa disadari kebiasaan seseorang bisa berubah seiring perkembangan zaman. Jika dulunya, orang-orang gemar menonton televisi, kini mereka lebih asyik dengan gadget-nya masing-masing. Hal ini dibuktikan oleh laporan dari Flurry yang menyatakan bahwa kebanyakan orang lebih banyak menghabiskan waktunya untuk aplikasi mobile ketimbang menonton TV.
Flurry telah mengambil data dari kebiasaan konsumen di Amerika Serikat. Pada tahun 2015, para konsumen lebih banyak menghabiskan 198 menit per hari di aplikasi mobile dibandingkan menonton TV yang hanya 168 menit. Jumlah penggemar aplikasi mobile tersebut juga terhitung naik bila dibandingkan dengan tahun 2014 yang hanya 139 menit dan tahun 2013 selama 126 menit, seperti yang disadur dari Mashable (12/9/15).
- Survei: Menonton video online sudah sesering menonton TV Menonton video online melalui gadget smartphone menjadi yang tertinggi, selanjutnya disusul oleh desktop dan tablet
- 5 Tren teknologi terbesar yang paling ditunggu di tahun 2016 Persaingan antar perusahaan diyakini akan menjadi pemicu keras dalam melahirkan inovasi yang kompetitif.
- CEO Apple akui ingin hadirkan lebih banyak aplikasi di Android Menurut Tim Cook, kehadiran Apple Music di platform Android baru sebatas percobaan, dan akan ada lebih banyak ke depannya
Ini menandakan bahwa konsumen sudah bosan dengan tayangan televisi yang biasa-biasa saja. Mereka lebih tertarik dengan aplikasi mobile seperti game dan media sosial yang lebih menghibur. Kenyataan ini yang telah diprediksi oleh Tim Cook sejak jauh-jauh hari. CEO Apple tersebut mengatakan bahwa kehidupan televisi telah statis sementara inovasi mobile semakin berkembang.
Oleh karena itu, masa kejayaan Apple TV akan dimulai. Dengan sistem operasi terbaru yang dibenamkan di Apple TV, kini pengguna bisa memainkan aplikasi dari App Store, melakukan streaming dari Netflix, serta bermain game. Fitur terbaru dari Apple TV menandakan bahwa masa depan televisi akan lebih baik dari sekadar menonton TV.
RECOMMENDED ARTICLE
- Iklan apa yang paling sering muncul di tv selama tahun 2015?
- User berusia 18-29 tahun paling susah jauh dari smartphone
- Sekarang lebih aman mengambil uang di ATM melalui aplikasi smartphone
- Sering lupa menaruh kunci, ini solusi yang dilakukan orang barat
- Oomph.co.id: Layanan penyedia aplikasi mobile pesaing Google Play?
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua