Prince meninggal dunia, ini kata Tim Cook

Prince © rollingstone.com
Techno.id - Berita meninggalnya Prince menyeruak di berbagai media. Ya, musisi ternama yang satu ini telah memberikan kontribusi yang cukup banyak pada dunia musik internasional dengan karya-karya yang tak terhitung banyaknya.
Tak sekedar ucapan belasungkawa, banyak juga yang kemudian memberikan penghargaan atas prestasi yang diraih semasa hidupnya. Demikian juga dengan CEO Apple, Tim Cook yang memberikan komentar seputar sepak terjang Prince dalam dunia musik.
Melalui akun Twitter pribadinya, Tim mengatakan bahwa Prince adalah inovator sejati dan musisi solo terbaik. "Musik dan influence-nya akan tinggal selama beberapa generasi," ujarnya seperti yang telah diberitakan oleh Apple Insider pada hari Kamis (21/04/16) lalu.
Tentu saja, tak terhitung banyaknya lagu milik Prince yang masuk dalam iTunes. Artinya, Prince juga berkontribusi dalam memberikan keuntungan pada Apple melalui karya-karyanya. Tak hanya Tim Cook, Jay Z yang notabene adalah pemilik layanan streaming Tidal juga mengungkapkan hal serupa.
"Seseorang yang jenius, inovator, kreator, anggota keluarga, Prince akan sangat dirindukan," ujar Jay Z.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini