Empat miliar orang menonton video di Facebook tiap harinya

Techno.id - Media sosial Facebook pertama kali hadir berfungsi untuk berhubungan dengan teman-teman. Namun, setelah berjalan beberapa tahun, banyak yang perubahan fungsi yang terlihat. Seperti yang baru dilansir dari PCworld.com (22/04/15), kini Facebook telah menembus angka 4 miliar yang menonton video di situs ini per harinya.
Angka ini sedikit mencolok, pasalnya meningkat terlalu cepat dalam beberapa bulan. Sebelumnya pada bulan Januari 2015 yang lalu, penonton video yang diupload di media sosial populer ini masih berkisar di angka tiga miliar video per harinya. video-video tersebut selain menjadi cara pengguna untuk berbagi konten juga para pemasar untuk beriklan di situs ini.
- Sukses besar, Facebook umumkan penggunanya kini capai 1 miliar Pengguna Facebook naik sekitar 17 persen tiap tahunnya.
- Tumbuh pesat, Snapchat sudah putar 6 miliar video per harinya Masih kalah dengan Facebook, namun Snapchat miliki fakta yang lebih menarik
- Ini bukti pengguna layanan Facebook sekarang makin meningkat Pengguna pelbagai layanan Facebook tercatat rata-rata meningkat di kuartal akhir tahun 2015 lalu.
"Video adalah kesempatan besar bagi kami," ujar Sheryl Sandberg dikutip dari PCworld.com (22/04/15). Sementara itu, Facebook mengakui jika alasan mereka mendapatkan jumlah pengguna yang melihat video di Facebook adalah fitur baru auto-play yang memungkinkan video memutar secara otomatis di halaman Feed Facebook.
Namun, saat ini Facebook tidak mengatakan video yang ditonton itu berjumlah 4 miliar per harinya itu berasal dari pengguna atau dari konten pemasar untuk mengiklan di situs mereka. Di sisi lain, total pendapatan Facebook yang berakhir pada 31 Maret lalu naik 40 persen dari tahun lalu. Sedangkan tiga per empat dari pendapatan mereka dihasilkan dari iklan yang ditempatkan pada perangkat mobile.
Sementara itu, Facebook kini memiliki 1,44 miliar pengguna aktif setiap bulannya, diakui mereka jika angka ini naik 13 persen dari jumlah pengguna tahun 2014. Selain itu, Lebih dari 75 persen dari penayangan video di Facebook terjadi pada perangkat mobile.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua