Curiga pasangan kamu sembunyikan aplikasi? Ini cara mengetahui dan membukanya

Curiga pasangan kamu sembunyikan aplikasi? Ini cara mengetahui dan membukanya

Cara mengetahui aplikasi tersembunyi di Android.

Curiga pasangan kamu sembunyikan aplikasi? Ini cara mengetahui dan membukanya

foto: Pexels.com

Melalui menu pengaturan.

1. Silakan buka menu pengaturan
2. Pilih tools "Apps" dari daftar menu
3. Kemudian pilih "See all apps"
4. Nantinya kamu akan diberikan informasi aplikasi apa saja yang terinstal dalam ponsel, termasuk aplikasi yang disembunyikan.

Melalui Akses Spesial.

1. Buka ponsel yang digunakan, dan pilih opsi "Special App Acces"
2. Setelah itu, pilih All file access
3. Di dalamnya akan tersaji setiap aplikasi yang dapat menggunakan file digital. Tentu aplikasi ini bisa melihat apakah doi menggunakan aplikasi aneh-aneh atau tidak.

Melalui App Drawer.

1. Jika dalam ponsel doi menggunakan App Drawer, silakan buka aplikasi tersebut.
2. Setelah itu, ketuk icon titik tiga di kanan atas.
3. Pilih settings dan kemudian pilih "Hide apps on Home and Apps Screens".
4. Nantinya akan tersaji aplikasi yang disembunyikan oleh pengguna.

Itulah beberapa cara membuka aplikasi disembunyikan. Ciri paling terlihat apakah doi memiliki hide app adalah jumlahnya. Jika kamu membuka menu "See all apps" dan menemukan terdapat aplikasi tidak terlihat di home screen, maka doi sedang menyembunyikan aplikasi. Kamu bisa bertanya secara baik-baik aplikasi apa yang disembunyikan oleh doi.

Sebenarnya kamu bisa secara diam-diam melihat isi dari HP doi. Namun cara ini sangatlah tidak dianjurkan. Selain itu, sobat juga harus mengetahui kata sandi yang telah diatur.

(brl/guf)