Cara mudah kirim file dari iPhone ke Android tanpa kompres, gratis hasil kualitas HD

Cara mudah kirim file dari iPhone ke Android tanpa kompres, gratis hasil kualitas HD

Techno.id - Berkat teknologi smartphone, seseorang mampu melakukan pekerjaan produktif secara lebih cepat dan efisien. Seperti diketahui, smartphone dapat menunjang komunikasi, memperoleh informasi, sampai mendapatkan hiburan layaknya bermain game. Bahkan mengirimkan dokumen penting bisa dilakukan secara cepat tanpa menunggu berhari-hari.

Ada berbagai platform yang menyediakan layanan untuk mengirimkan file dokumen penting di smartphone. Bahkan pengguna bisa mengirimkan file melalui aplikasi populer seperti WhatsApp maupun Telegram. Namun, beberapa aplikasi tersebut mempunyai kekurangan.

Salah satu masalah jika file dikirim melalui aplikasi perpesanan adalah kualitas yang diturunkan. Akibatnya, pengguna tidak bisa menerima ukuran file secara full. Masalah lain juga bisa muncul akibat basis smartphone berbeda.

Seperti diketahui, terdapat dua basis sistem operasi smartphone besar yang dipakai oleh developer di seluruh dunia, yaitu iOS dan Android. Sistem operasi iOS di dalam ponsel iPhone jika mengirimkan file ke ponsel berbasis Android, akan ada penyesuaian agar file dapat dikirim dan diterima. Namun seringkali hasil dari pengiriman file tidaklah maksimal, seperti pengompresan file dan memerlukan aplikasi pihak ketiga.

Akan tetapi, tahukah kamu sobat jika terdapat cara mudah agar pengiriman file di dua ponsel basis berbeda dapat dilakukan dengan maksimal? Bahkan pengguna tak perlu menginstal aplikasi pihak ketiga, dan mendapatkan kualitas HD. Penasaran seperti apa caranya? Berikut techno.id pada Rabu (23/3) sajikan, cara mudah kirim file dari iPhone ke Android tanpa kompres.


(brl/guf)