ADATA kenalkan RAM DDR4 baru 'ramah' baterai

Ilustrasi logo ADATA Technology © 2015 adata.com
Techno.id - ADATA Technology, produsen flash memory asal Taiwan baru saja mengumumkan peluncuran produk memori terbarunya yang diberi nama SO-DIMM Premier DDR4 2133. Diklaim, RAM ini dirancang khusus untuk dapat bekerja optimal saat disandingkan dengan prosesor terbaru Intel Skylake.
- 11 Rekomendasi RAM DDR4 untuk PC, maksimalkan performa Dengan menggunakan RAM yang kencang dan berkapasitas tinggi, sebuah perangkat PC bisa berjalan dengan lancar.
- RAM LPDDR4: RAM generasi baru andalan ponsel flagship masa kini Efisiensi daya, dukungan ke bandwidth yang lebih tinggi, dan siap mengakomodasi video beresolusi 4K adalah keunggulan LPDDR4.
- Resmi, HyperX tambah kit kapasitas jumbo ke DDR4 Savage dan Predator Kedua lini produk ini diklaim akan memenuhi kebutuhan para pecinta games yang ingin mendapat kecepatan tinggi dan waktu yang agresif.
Dalam peluncurannya, RAM ini diperkenalkan ke dalam dua varian kapasitas, yaitu 4GB dan 8GB. Dengan kecepatan masing-masing sebesar 2.133GHz, RAM ini pun juga diklaim menawarkan kecepatan di atas RAM DDR3 yang pada umumnya hanya berada di kisaran 1.333MHz hingga 1.600MHz.
Menurut siaran pers yang diterima tim Techno.id, Jum'at (16/10), SO-DIMM Premier DDR4 2133 atau RAM DDR4 lin sangat cocok digunakan di segala perangkat portabel seperti laptop. Hal ini tak lain adalah karena RAM DDR4 hanya membutuhkan tegangan 1.2V, sehingga dapat mengurangi konsumsi baterai hingga 20 persen.
Produk ADATA SO-DIMM Premier DDR4 2133 sendiri saat ini sudah mulai dijual di pasar Indonesia melalui distributor Achieva Technology Indonesia, Asiaraya, dan Intertec. Sayangnya, pihak ADATA belum merinci informasi terkait harga yang dibanderol untuk produk RAM terbarunya ini.
RECOMMENDED ARTICLE
- ADATA perkenalkan UV140, flash disk unik berteknologi USB 3.0
- PV150, si "cantik" nan tangguh dari ADATA
- ADATA siapkan SSD khusus gaming, XPG SX930, dengan harga bervariasi
- Hard drive eksternal Adata punya fitur G Shock untuk lawan guncangan
- Adata kenalkan SSD Premier SP550 dengan kontroler Silicon Motion
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?