Persiapan rilis ponsel baru, Motorola malah unggah video Razr flip

Motorola RAZR2 V8 © knowyourmobile.com
Techno.id - Tahun ini, para produsen smartphone masih berlomba merilis varian ponsel pintar terbarunya. Demikian juga dengan Motorola, yang tengah mempersiapkan ponsel terbarunya.
Seperti yang telah diberitakan oleh Android Central pada hari Kamis (19/05/16) lalu, Motorola dikabarkan bakal merilis ponsel terbarunya pada bulan Juni nanti. Namun teaser yang diunggah pada akun YouTube mereka justru tak menampilkan ponsel varian terbaru.
- Ini daftar smartphone lipat flagship yang bakal rilis di 2023, Motorola siap menggebrak Pertarungan pasar smartphone lipat semakin sengit
- Motorola perkenalkan smartphone Moto Rizr dengan layar bisa digulung, praktis dan dapat memanjang ke a Moto Rizr tak hanya dipamerkan saja, namun perangkat tersebut dapat diuji coba.
- Inikah wujud Motorola Moto X 2016 yang berlabel flagship itu? Ponsel ini dirumorkan mengusung fingerprint scanner dan USB Type-C.
Motorola Droid terbaru
© 2016 androidcentral.com/androidcentral.com
Alih-alih menampakkan Moto X dan Droid yang rencananya diluncurkan pada tanggal 9 Juni 2016 nanti, Motorola justru mengunggah teaser video yang berisi anak sekolahan di tahun 2000an yang menggunakan Motorola Razr.
Ya, ponsel flip tersebut sangat terkenal di masanya dan banyak digunakan para generasi muda di seluruh dunia. namun mengapa Motorola justru mengunggah video ponsel lama? Apakah mungkin pihak Motorola berharap bahwa ponsel terbarunya bakal menuai kesuksesan yang sama dengan ponsel yang tenar di tahun 2000an tersebut?
Well, sambil menunggu kabar lebih lanjut dari Motorola, lebih baik simak saja video teaser-nya berikut ini...
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?