ChatGPT berbasis aplikasi sudah hadir untuk iOS, Apple malah was-was

foto: Pexels.com
Techno.id - OpenAI selaku developer ChatGPT secara khusus menghadirkan aplikasi chatbot berbasis AI buatan untuk platform AI pekan ini. Tentu kabar tersebut dinilai menguntungkan untuk banyak pengguna. Pasalnya pemilik device seperti iPhone bisa merasakan ChatGPT mobile setiap harinya.
Kendati OpenAI dengan bangga memperkenalkan ChatGPT Mobile ke publik, namun kabar tersebut membuat perusahan pengembang iOS yakni Apple was-was. Alih-alih antusias terhadap kehadiran ChatGPT ke produk mereka, Apple malah melarang karyawan untuk menggunakan ChatGPT.
Hal ini terungkap setelah Wall Street Journal mempublikasikan memo internal perusahaan terkemuka asal Amerika Serikat tersebut. WSJ menyebutkan bahwa selain ChatGPT, Apple juga melarang karyawan memakai platform AI lain seperti Copilot, sebuah aplikasi layanan berbasis kecerdasan buatan bentukan Microsoft yang dapat dipakai untuk membuat, dan menulis sesuai menggunakan kode maupun bahasa pemrograman secara otomatis.
Lantas mengapa Apple merumuskan kebijakan ini untuk karyawannya? Berikut techno.id pada Senin (22/5), ulas dari berbagai sumber alasan dibalik memo internal Apple yang melarang staf menggunakan aplikasi ChatGPT.
RECOMMENDED ARTICLE
- Perusahaan fashion Italia ini temukan teknologi blokir face recognition AI
- 5 Fitur Bing AI bisa kamu pakai untuk membuat karya tulis, sajikan referensi paling up to date
- Deteksi tulisan hasil AI dengan akurasi 99%, begini cara menggunakan GPTZero untuk cegah kecurangan
- 7 Keunggulan Google Bard AI yang tidak dimiliki oleh ChatGPT
- Cara mudah menggunakan ChatGPT di Microsoft Word pada PC & Laptop, ternyata instan banget
HOW TO
-
Cara melihat notifikasi yang terlewat di ponsel Android
-
Cara mendapatkan kode PUK kartu SIM, cek kemasan atau hubungi layanan pelanggan
-
Cara mengatur siapa saja yang bisa berkomentar di postingan Instagram kamu
-
Cara membagikan lokasi melalui aplikasi Pesan menggunakan fitur Check-In di iOS 17
-
Cara menggunakan NameDrop di iPhone, cukup dekatkan perangkat
TECHPEDIA
-
7 Aplikasi ini dikenal sangat cepat menguras baterai laptop
-
4 Penggunaan teknologi Metaverse dalam keseharian, dari pendidikan sampai hiburan
-
Selain kapasitas, ini 4 alasan mengapa ukuran baterai laptop sangat penting
-
4 Fakta yang perlu diketahui mengenai port USB-C iPhone 15 Series
-
Wi-Fi vs data selular, mana yang lebih banyak menguras baterai ponsel kamu?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
5 Rekomendasi laptop terbaik tahun 2023 yang bisa diandalkan untuk kerja dan bermain game
-
Mengulik fitur dan teknologi Tecno Phantom V Flip 5G yang baru saja diluncurkan secara global
-
5 Rekomendasi website untuk download video footage gratis
-
5 Ponsel jawara harga sejutaan tahun 2023, nggak bikin kantong jebol