Bercukur pakai teknologi laser, serius?

Ilustrasi Skarp Laser Razor © gadgets.ndtv.com
Techno.id - Dengan semakin banyaknya teknologi yang diterapkan pada gadget baru, semakin banyak pula barang kebutuhan sehari-hari yang mengadaptasi teknologi pintar. Salah satunya adalah Skarp ini.
Seperti yang telah diberitakan oleh CNET pada hari Senin (28/09/15) lalu, pisau cukur yang bernama Skarp Laser Razor ini menggunakan teknologi masa kini. Jika biasanya Anda menggunakan pisau cukur yang dilengkapi dengan silet di dalamnya, maka kini Anda bakal merasakan pengalaman baru ketika bercukur.
- Bebas potensi luka, ini trik bersihkan pisau cukur penuh rambut menempel pakai 1 alat perekat Cara sederhana agar pisau cukur bersih dari rambut atau bulu menempel
- Wanita mencukur bulu wajah? Why not? Metode akurat yang digunakan untuk mencukur dikenal sebagai "dermaplaning".
- 10 Tips bercukur untuk merawat tubuh, hati-hati memilih pisau cukur Jangan pernah berbagi alat cukur ya, bisa menularkan penyakit loh
Tak ada lagi silet dalam Skarp karena pisau cukur ini menggunakan laser. Ya, penggunaan silet selain berbahaya juga dapat menyebabkan iritasi bagi mereka yang berkulit sensitif.
Skarp Laser Razor akan memotong rambut pada permukaan kulit dan bukan membakar. Ia juga bisa dipakai untuk semua jenis dan warna rambut. Pisau cukur ini bisa Anda pakai hingga 50 ribu jam.
Well, tampaknya memang sudah saatnya Anda beralih pada teknologi masa depan, termasuk dalam hal bercukur. Skarp Laser Razor dilepas di pasaran dengan kisaran harga Rp 2,3 juta saja.
RECOMMENDED ARTICLE
- Sayang sekali, Nexus 5X dan 6P tak akan dilengkapi tiga fitur ini
- Rekor! 13 juta unit iPhone 6s dan 6s Plus laku dalam tiga hari saja
- Co-founder: 'OnePlus Mini' akan menyasar segmen mid-range
- Microsoft janjikan Windows 10 Mobile aman dari invasi Android
- iPhone 7 dibekali material unggulan yang membuatnya tahan air?
HOW TO
-
10 shortcut keyboard yang berguna saat jadi moderator meeting online, nggak perlu lagi grogi!
-
Cara terbaru cek suara mic secara live sebelum interview online pakai Google Meet dan Zoom
-
Terungkap di 2025, 5 file cache aplikasi di iPhone ini bikin lemot jika dibiarkan saja
-
5 Aplikasi monitor battery health laptop, jaga dari dini biar nggak menyesal nanti
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?