Uber ajak pengemudinya tingkatkan skill melalui games iOS

Ilustrasi aplikasi Uber © 2015 nypost.com
Techno.id - Layanan taksi privat, Uber, baru saja merilis games mengemudi yang dikhususkan bagi pengguna perangkat iOS, seperti iPhone dan iPad. Games yang diberi nama sama seperti layanan taksinya UberDrive, diklaim sebagai salah satu langkah perusahaan untuk meningkatkan kemampuan mengemudi para driver-nya.
Seperti dilansir oleh NDTV (12/6/15), games yang bisa didapatkan secara gratis melalui App Store tersebut menampilkan alur cerita layaknya kehidupan seorang pengemudi UberDrive di San Fransisco, Amerika Serikat yang mana merupakan lokasi kantor pusat dari layanan Uber. Pemain yang berperan sebagai pengemudi akan diberi beberapa pilihan rute menuju lokasi konsumen dengan mempertimbangkan jalur manakah yang paling aman dan efisien untuk dilewati.
- Benarkah Uber bakal gunakan kendaraan self driving? Uber memang bisa dibilang pelopor dalam urusan teknologi untuk angkutan umum. Namun benarkah pihaknya sedang mempersiapkan kendaraan driverless?
- Unik, Uber rekrut calon insyiur pakai games berikut ini Uber menggunakan games Code on The Road untuk merekrut calon insinyur.
- Bersaing dapatkan penumpang online, begini caranya... Alih-alih menyebabkan kerusuhan dan merugikan masyarakat, Lyft gaet Waze agar bisa berikan layanan pada penumpang dan mampu bersaing dengan Uber.
Games UberDrive © 2015 ndtv.com
Nantinya pemain juga akan bermain dengan menggunakan peta online untuk memilih rute, berinteraksi dengan persimpangan, dan menentukan landmark. Pemain yang mendapatkan nilai tertinggi, nantinya berkesempatan untuk membuka mobil virtual lainnya dan berkesempatan untuk mengeksplorasi lokasi atau jalanan yang baru.
"Games UberDrive sengaja kami rancang untuk menghadirkan permainan yang seru dan menyenangkan. Selain itu, kami harap games ini juga bisa menjadi salah satu cara para driver layanan kami untuk mengasah kemampuan navigasi mereka," tegas pihak Uber dalam pengumuman resmi yang dilakukan Kamis, 11 Juni kemarin.
RECOMMENDED ARTICLE
- Clash of Clans dan games lainnya paling sering dimainkan di smartphone
- Facebook Messenger kini bisa digunakan untuk bermain games
- Games Disney ini digratiskan di Windows Phone sampai 17 Juni mendatang
- Di seri terbarunya, Subway Surfers kunjungi Venice
- Cristiano Ronaldo jadi karakter di games terbaru Hugo
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya