Nintendo resmi buka pre-registrasi untuk mainkan games mobile Miitomo

Ilustrasi Nintendo © wikimedia.org
Techno.id - Games mobile pertama besutan Nintendo, Miitomo memang baru akan resmi dirilis bulan Maret mendatang. Namun, mulai hari ini kabarnya Anda yang ingin mencicipi serunya games tersebut sudah bisa mendaftarkan diri alias pre-registrasi.
Ya, sebagaimana dilansir oleh TheVerge (17/2/16), sebelum memainkan games unik tersebut Anda diwajibkan untuk mendaftar ke layanan Nintendo Account terbaru perusahaan. Bahkan, bagi Anda yang sudah terdaftar dalam keanggotaan Nintendo Club lawas.
Asyiknya, saat Anda telah terdaftar pada layanan Nintendo Account terbaru maka Anda akan mendapat sejumlah benefit. Kabarnya, setelah terdaftar Anda akan mendapat sejumlah poin bonus untuk program hadiah yang dijadwalkan pemberiannya akan berlangsung bersamaan dengan rilis games Miitomo bulan Maret mendatang.
Anda harus tahu, Miitomo merupakan games mobile pertama buatan Nintendo yang mengandalkan pengalaman gaming berbeda. Di games ini, pengguna diajak untuk melakukan percakapan dengan teman-teman melalui cara baru dan menggunakan karakter Nintendo bernama Mii. Games ini juga menawarkan kustomisasi karakter seperti baju baru serta upgrade visual lainnya yang bisa didapat lewat pembelian di dalam aplikasi.
Miitomo merupakan multi-game pertama buatan Nintendo hasil kerja sama dengan pengembang games mobile asal Jepang DeNA. Miitomo dilaporkan akan rilis secara bertahap hingga Maret 2017 mendatang.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara terbaru mengaktifkan kamera laptop dan menggunakannya, ternyata gampang
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi