Google belum siap hadirkan fitur 3D Touch di Android N

Ilustrasi 3D Touch © 2016 youtube.com
Techno.id - Impian pengguna Android untuk bisa merasakan fitur 3D Touch layaknya milik iPhone 6, nampaknya tinggal impian belaka. Pasalnya, baru-baru ini Google dilaporkan belum siap menghadirkan fitur tersebut di sistem operasi terbaru mereka, Android N.
Sebagaimana dilansir oleh PhoneArena (12/5/16), dalam bocoran pratinjau terkait Android N yang dirilis baru-baru ini tak nampak tanda-tanda kehadiran fitur 3D Touch. Dalam bocoran, fitur yang menghadirkan sensitivitas tekanan itu tak sekali pun disebutkan pada spesifikasi yang akan diusung pada sistem operasi yang dilaporkan bakal resmi hadir akhir tahun 2016 mendatang.
- Mungkinkah ada hal yang sangat mengejutkan dari Android N? Mungkin saja, kok. Terlebih dari bocoran yang sudah beredar, Android N tampak tak kalah keren dibanding versi sebelumnya maupun dengan OS lain.
- 12 Bocoran perubahan besar yang akan terjadi pada Android, apa aja ya? Generasi terbaru Android dilengkapi dengan berbagai fitur canggih.
- Beberapa produsen ponsel Android berniat adopsi 3D Touch, siapa saja? Rerata merupakan produsen smartphone berbasis Android asal Negeri Tirai Bambu.
Kendati demikian, pihak Google sendiri belum angkat bicara terkait rumor yang tengah beredar ini. Raksasa teknologi asal Mountain View itu lebih memilih tutup mulut dan membuat semua pengguna Android penasaran nampaknya.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya