Tambah matang, Kaskus hadirkan fasilitas pembayaran jual beli

Kaskus 16Th Anniversary © 2015 kaskus.co.id
Techno.id - Tepat di perayaan hari jadinya yang ke 16 tahun, Kaskus Indonesia yang dikenal sebagai startup yang dikenal sebagai komunitas online pertama meluncurkan Brankas yakni fasilitas untuk menjembatani proses pembayaran antara seller dan buyer yang bertransaksi di Jual Beli.
Andrew Darwis, Founder dan Chief Community Officer Kaskus mengatakan peluncuran ini bertujuan untuk menjamin kepercayaan serta keamanan Kaskuser dalam melakukan jual beli di Kaskus.
-
Kaskus sekarang punya lapak pulsa sendiri "Target kami, Kaskuser bisa memenuhi segala kebutuhan dan keinginan mereka di Kaskus."
-
Kaskus bermimpi bisa jadi perusahaan go-public "Tapi kalau startup memang harus seperti itu sih. Menjual mimpi."
-
Bisnis fintech jadi revenue stream utama, data bisa gratis "Kami ingin pasar modal Indonesia didemokratisasi, seperti pasar obligasi yang saat ini masih sulit berkembang di segmen pasar ritel."
Berbeda dengan sebelumnya, Brankas merupakan rekening bersama resmi Kaskus yang menawarkan keamanan bertransaksi. Kaskuser dapat menikmati sistem pembayaran tanpa biaya tambahan, lebih mudah digunakan serta lebih terpercaya karena merupakan sistem resmi dari Kaskus.
Penggunaan nama Brankas sendiri yaitu merupakan representasi dari keamanan di mana orang biasanya mempercayai penyimpanan uangnya di sana. Dengan penamaan ini, Kaskus berharap semua seller dan buyer juga merasa nyaman dan percaya untuk menggunakan RekBer Kaskus (BranKas) sebagai salah satu alternatif pembayaran di Jual Beli Kaskus.
Lebih lanjut, BranKas bisa digunakan oleh Registered Seller, penjualan yang telah terdaftar di Kaskus dan Verified Seller. Namun untuk saat ini Brankas hanya bisa digunakan menggunakan Klik BCA dengan minimal transaksi Rp10.000.
Ardyanto Alam, VP-Head of Product Management mengungkapkan bahwa ke depannya pihaknya terus menambah layanan dengan perbankan lainnya.
Untuk pembeli yang tidak memiliki Klik BCA dapat mengontak seller langsung dan menanyakan layanan pembayaran lainnya seperti transfer ataupun COD.
Setiap transaksi yang dilakukan, seller akan menanggung Rp1.650 dan tidak ada pungutan untuk buyer.
RECOMMENDED ARTICLE
- Disuntik Djarum, Beritagar.com kini jadi u2018saudara' Kaskus
- Apa yang akan dilakukan pemilik Kaskus untuk sepakbola Indonesia?
- Bertemu para petinggi Silicon Valley, ini kata founder Kaskus
- Apa kata Lazada soal diskusi e-commerce pemerintah di AS?
- Kuisaku, game trivia lokal, siap rilis di Hari Pahlawan, nantikan!
HOW TO
-
Panduan lengkap cek Bansos Kemenkos 2025 lewat HP, ternyata gampang
-
5 Cara cek plagiasi esai dengan ChatGPT, mudah dan cepat tanpa rasa khawatir.
-
Komdigi Luncurkan Wi-Fi 6E dan Wi-Fi 7 di Indonesia, ngebut sampai 4 Gbps
-
5 Prompt ChatGPT paling manjur untuk selesaikan PR matematika, ternyata gampang!
-
5 Langkah praktis menggunakan ChatGPT di HP untuk tugas sekolah, sekali klik langsung selesai
TECHPEDIA
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main