Lima mobil 'mampir' di Polda, supir Uber kabur

Ilustrasi logo Uber © 2015 uber.com
Techno.id - Sebagai salah satu layanan transportasi umum 'ber-plat hitam' yang berbasis aplikasi, Uber sempat menjadi buah bibir karena mampu berkembang dengan cepat. Namun belakangan ini perusahaan asal San Francisco, AS tersebut mendapat respon negatif dari beberapa pihak karena dianggap melanggar aturan.
Kejadian penangkapan lima supir yang dilakukan petugas Organda DKI Jakarta, Dinas Perhubungan DKI dan aparat kepolisian berdampak pada aktivitas layanan Uber. Haryanto Mangundiharjo selaku Ketua Umum Koperasi Trans Usaha Bersama (mitra Uber) mengaku, insiden penangkapan tersebut mengakibatkan jumlah supir aktif menurun.
-
Ingin direstui, Uber Indonesia kumpulkan suara lewat petisi online Uber menggalang suara agar diterima kembali di Indonesia melalui petisi online.
-
Uber Taxi sedang dimejahijaukan, ada apa? Beberapa pemilik taksi di Manhattan menuntut Uber Taxi karena dianggap menyebabkan bisnis mereka hancur. Benarkah demikian?
-
Dibantu pemerintah, Uber dan Grab langsung punya badan hukum "Senin ada demo, Selasa saya ketemu Presiden (Jokowi), Rabu saya ketemu dengan (Menteri UKM dan Koperasi) Puspayoga..."
"Ya, tentu. Imbas dari kejadian yang lalu (penangkapan) itu berdampak pada supir Uber yang aktif berkurang," ungkap Haryanto kepada tim Techno.id selepas acara konferensi pers bertajuk Media Update Uber di Hotel Pullman Thamrin, Jakarta, Selasa (07/07/2015).
Lebih lanjut, Haryadi menjelaskan bahwa penurunan jumlah pengemudi aktif sangat signifikan. "Tadinya yang aktif itu sekitar 800-an. Kemarin sampai turun jadi 600-an setelah kejadian itu. Berarti ada 200-an supir Uber yang tidak aktif lagi," imbuh Haryadi.
Adapun Koperasi Trans Usaha Bersama sendiri memiliki total anggota aktif sebanyak 980 orang. 830 di antaranya bahkan merupakan anggota Uber.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Perlukah membawa laptop saat mudik? ini 10 rekomendasi tablet untuk WFA saat mudik
-
10 Cara efektif mengamankan HP dari pencuri saat mudik, hati-hati ya!
-
8 Cara mengatur smartphone agar bisa melantunkan Al-Quran semalaman tanpa khawatir baterai rusak
-
10 Rekomendasi aplikasi android terbaik untuk belajar Al-Quran bagi anak-anak
-
10 Rekomendasi merawat smartphone untuk driver ojek online, ini caranya biar waterproof
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar