Ingin populerkan programming, Facebook luncurkan TechPrep

Ilustrasi menjadi programer © 2015 techno.id
Techno.id - Selasa (20/10/15) waktu setempat, Facebook memperkenalkan layanan barunya bernama TechPrep. Situs ini hadir untuk menyediakan referensi ilmu komputer dan programming pada pelajar maupun para orangtua atau pendamping.
-
Google mulai melebarkan sayap ke dunia pendidikan Google tertarik mengembangkan teknologi micro-learning.
-
3 Game Android gratis tentang programming untuk anak Anda Meniti karir sebagai programmer bisa dimulai dari bermain game, kok.
-
Atasi kecanduan gadget pada anak, Algorithmics kenalkan pembelajaran pemrograman Anak-anak di kelompok usia dini telah mampu mengakses internet
Dari rilis pers yang diterbitkan Facebook (20/10/15), TechPrep mampu merangkum ratusan sumber dan merekomendasikannya pada user berdasarkan kebutuhannya. Ya, begitu Anda menjajal layanan ini di techprep.fb.com, Anda akan dihadapkan pada pengklasifikasian sesuai karakter user berdasarkan rentang umur, tingkat kemampuan, dan kategori apa yang sedang dibutuhkan.
Lebih lanjut, rekomendasi dari TechPrep ini tak melulu buku, tetapi juga bisa game bahkan komunitas. Harapannya, baik mereka yang antusias untuk belajar programming maupun orangtua, bisa sama-sama terarahkan ke jalur yang benar, sehingga karir sebagai programmer atau ahli TI yang diharapkan bisa terealisasi.
Selain Facebook, Google juga telah melebarkan sayapnya di dunia pendidikan, terutama di bidang micro-learning. Micro-learning adalah suatu pembelajaran singkat yang terfokus pada media tertentu, misalnya, pembelajaran dengan cara menonton video, menjawab serangkaian pertanyaan dalam kuis, mendengarkan podcast singkat, dan lain-lain.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
5 Langkah praktis menggunakan ChatGPT di HP untuk tugas sekolah, sekali klik langsung selesai
-
10 Panduan kombinasi password terkuat ini dijamin bikin hacker pusing tujuh keliling
-
10 Tips mengamankan akun WhatsApp, jangan sampai dibobol orang tak bertanggung jawab
-
10 Alasan update software di iPhone sangat penting, ini caranya biar hemat kuota
-
10 Tips mengganti password bank yang aman dan sulit dibobol
TECHPEDIA
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
-
Peneliti ungkap teknologi baterai baru, diklaim bisa tahan 30 tahun!
-
Pangsa pasar fitur search Google turun di bawah 90 persen, apa dampaknya?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?