China-Indonesia Mobile Game Conference jembatani industri mobile game

Ilustrasi game © 2015 Johavel / Shutterstock.com
Techno.id - Konferensi China-Indonesia Mobile Game Conference resmi digelar. Kegiatan ini mempertemukan para praktisi industri mobile game di Tiongkok dan Indonesia yang diprakarsai oleh China-ASEAN Mobile Internet Industry Alliance (CAMIA) dengan Baidu Indonesia.
Julian Lee, Asisten Sekretaris Jenderal Camia mengungkapkan bahwa potensi industri mobile game di Asia Tenggara khususnya Indonesia sangat besar dan pihaknya yakin ajang ini dapat membantu para pemain dalam industri terkait untuk berkembang lebih besar lagi.
-
Indonesia jadi tuan rumah konferensi akbar industri game mobile Tingkat pertumbuhan pendapatan pasar mobile game di Indonesia tahun lalu mencapai 120% atau yang terpesat di Asia Tenggara.
-
Industri game Indonesia hasilkan Rp4,45 triliun di 2015 "Sementara itu, untuk jumlah game developer menurut analisa kami juga naik secara signifikan."
-
MoboMarket hadir sebagai toko aplikasi alternatif pengguna Android MoboMarket dapat dijadikan alternatif dalam mengunduh aplikasi Android selain di Google Play Store.
Lebih lanjut, Lee mengatakan bahwa tingkat pertumbuhan pendapatan pasar mobile game di Indonesia tahun lalu mencapai 120 persen atau terpesat di Asia Tenggara. CAMIA melihat pasar mobile game di Indonesia terbuka luas untuk semua pemain baik pengembang game lokal maupun perusahaan-perusahaan asing.
Sementara itu, Bao Jianlei, Director Baidu Indonesia mengungkapkan, "Kami sangat antusias untuk ikut serta dan mendukung kegiatan ini. China-Indonesia Mobile Game Conference sejalan dengan misi Baidu dalam mengembangkan ekosistem mobile internet termasuk industri mobile game di Indonesia. Salah satu toko aplikasi yang dapat digunakan developer lokal yakni MoboMarket dalam mendistribusikan game".
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
5 Prompt ChatGPT paling manjur untuk selesaikan PR matematika, ternyata gampang!
-
5 Langkah praktis menggunakan ChatGPT di HP untuk tugas sekolah, sekali klik langsung selesai
-
10 Panduan kombinasi password terkuat ini dijamin bikin hacker pusing tujuh keliling
-
10 Tips mengamankan akun WhatsApp, jangan sampai dibobol orang tak bertanggung jawab
-
10 Alasan update software di iPhone sangat penting, ini caranya biar hemat kuota
TECHPEDIA
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
-
Peneliti ungkap teknologi baterai baru, diklaim bisa tahan 30 tahun!
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?