Uber ganti logo dan icon baru, ini alasannya

Logo dan icon baru Uber © 2016 uber.com
Techno.id - Jika Anda terbiasa menggunakan jasa Uber, seharusnya Anda akan menyadari bahwa layanan transportasi massal berbasis aplikasi itu baru saja mengganti logo dan icon. Tepatnya, setelah Anda memperbarui aplikasi ke versi terbaru.
Ya, perubahan ini juga telah diinformasikan di laman resmi Uber Newsroom (02/01). Sebuah fakta menariknya, layanan transportasi asal Amerika Serikat ini ternyata menyertakan filosofi yang cukup inovatif untuk logo dan icon baru mereka.
- Dengan UberHop, Anda bisa berbagi cerita ke pengguna lain Fitur baru UBER ini memungkinkan Anda untuk berbagi tunggangan dengan pengguna lain. Bagaimana caranya?
- Update terbaru aplikasi Uber menuai banyak kritik Waspada! Ketahui dulu hal berikut sebelum memutuskan untuk mengunduh update terbaru aplikasi Uber
- Pemerintah mau atur ride-sharing, apa kata Uber? Uber: "Kami akan selalu mendukung selama memberi keuntungan bagi pengemudi dan penumpang kami."
Jika memperhatikan lebih seksama, Uber kini memiliki dua icon baru. Dari yang awalnya berwarna hitam putih sederhana, kini menjadi sedikit lebih kompleks, berbentuk garis-garis geometris untuk warna biru dan heksagonal untuk warna merah.
Logo baru Uber
© 2016 uber.com
Kedua icon ini memiliki makna dan fungsi yang berbeda. Untuk warna biru, ditujukan bagi para pengguna di wilayah Amerika (Rider app). Sedangkan untuk warna merah ditujukan bagi para pengguna di wilayah Asia (Partner app).
Logo baru Uber
© 2016 uber.com
Sementara dari sisi logo, layanan yang mulai beroperasi sejak 2009 ini mengklaim bahwa jenis font baru akan lebih mudah dibaca meskipun dari jarak jauh. Ya, font baru Uber memang terlihat lebih tebal daripada sebelumnya.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua