Twitter kini hadirkan ribuan balon dan ucapan #HBD untuk Anda!

Ilustrasi Twitter © 2015 Denys Prykhodov/ Shutterstock.com
Techno.id - Senin, 6 Juli 2015, Twitter melalui blog resminya mengumumkan bahwa kini pengguna bisa menunjukkan tanggal ulang tahun di profil jejaring sosial berlambang burung tersebut. Menurut Ricardo Castro, Product Manager Twitter, memberi kesempatan pengguna menunjukkan hari ulang tahun di profil merupakan salah satu bentuk apresiasi Twitter untuk setiap peristiwa-peristiwa penting di hidup pengguna.
Pada saat diluncurkan kemarin, Kevin Hart, komedian asal Negeri Paman Sam yang juga berulang tahun saat itu mendapat 'kejutan' kecil dari Twitter. Timeline Hart dipenuhi dengan ribuan balon terbang dan ucapan #HBD dari para penggemarnya.
Nah, jika Anda ingin mendapat 'kejutan' dari Twitter sama seperti Hart, Anda bisa melakukan pengaturan dengan menambahkan tanggal lahir ke profil Twitter Anda. Anda hanya perlu memilih menu "Edit Profil", maka secara otomatis pilihan tanggal lahir akan muncul di layar PC Anda. Anda bisa memilih untuk menunjukkan tanggal lahir Anda tersebut kepada follower, orang yang Anda follow, semua orang, atau hanya Anda sendiri. Bahkan Anda juga bisa melakukan pengaturan terkait tahun kelahiran Anda, apakah ingin ditunjukkan atau tidak.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
15 Template prompt ChatGPT untuk menghitung HPP (Harga Pokok Produksi) secara kasar, ternyata gampang
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
-
Gimbal HP anti goyang cuma modal pipa PVC bekas? Ini cara bikinnya terbaru yang murah
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini