VR ternyata lebih populer dari Nintendo bagi pengembang games

Ilustrasi virtual reality © 2016 Facebook
Techno.id - Mungkin perangkat VR (Virtual Reality) masih baru untuk saat ini, walaupun perangkat seperti Facebook Oculus dan Sony PlayStation sudah ada di pasaran. Namun penggunanya masih terhitung sedikit.
Walaupun belum banyak penggunanya, namun pengembang games sudah memprediksikan jika tren ini akan segera menjadi sesuatu yang besar.
- Apa perangkat VR yang diprediksi laris tahun ini? Berdasarkan prediksi dari Strategy Analytics, Oculus Rift, HTC Vive, dan Sony PlayStation VR bakal populer.
- Sony mulai tebar undangan untuk PlayStation VR Undangan ini tertulis tanggal 15 Maret 2016
- Selamat datang virtual reality! Ini VR device yang sebentar lagi rilis Tak cuma produsen besar seperti Sony dan Microsoft, ada juga nama ambisius yang membuat perangkat VR berbekal crowdfunding.
Seperti yang dilansir oleh Business insider (19/03/16), survei yang digelar di ajang Game Developers Conference yang berlangsung di San Francisco, sebanyak 16 persen pengembang sedang mengembangkan games virtual reality.
Data survei pengembang games
© 2016 Business Insider/© 2016 Business Insider
Survei memiliki 2000 koresponden yang semuanya adalah perusahaan pengembang games. Uniknya, hasil ini menunjukkan jika games virtual reality ini kepopuleran lebih tinggi dibandingkan dua platform Nintendo seperti Wii U dan 3DS. Nah, adanya data ini tentu Anda dapat memprediksikan jika games dengan platform virtual reality ke depan jadi sesuatu yang besar, tidak hanya games saja namun pada bidang lainnya juga.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya