Sony hadirkan Lollipop untuk seri Xperia Z2 dan Z3

Ilustrasi Sony Xperia © androidheadlines.com
Techno.id - Selama ini para pengguna perangkat Sony Xperia untuk seri Z2 dan Z3 telah menunggu kapan perangkat mereka bisa mencicipi permen Lollipop dari Android. Namun, penantian itu nampaknya telah terjawab pasalnya Sony baru-baru ini mengkonfirmasi akan memberikan pembaruan sistem operasi Android pada perangkat mereka yakni seri Xperia Z2 dan Xperia Z3.
Dilansir oleh GSMarena.com (22/07/15), pada hari ini Sony memberikan sistem Android terbaru tersebut pada perangkat Sony Xperia Z3, Xperia Z3 Compact, Xperai Z3 Tablet Compact, Xperia Z2, serta Xperia Z2 Tablet.
- Sony Xperia Z2, Z3, dan Z3 Compact dapatkan Android Marshmallow Tidak sekedar janji, Sony resmi hadirkan Android Marshmallow untuk pengguna Xperia Z2, Z3, dan Z3 Compact.
- Sony Xperia Z5 series dapat update Android 6.0 Marshmallow Sementara ini, Android 6.0 Marshmallow akan menyambangi pengguna Sony Xperia Z5 series di Jepang dan Inggris.
- Marshmallow Concept bikin Xperia Z5 jadi ponsel Android tercepat Sony melakukan pembaharuan firmware pada Xperia. Bagaimana performanya secara keseluruhan?
Dengan hadirnya Android 5.1 Lollipop akan membawa sejumlah perbaikan pada perangkat tablet dan smartphone milik Sony. Dikatakan, pembaruan ini membawa perbaikan pada kamera pada perangkat smartphone dan tablet.
Selain itu, dengan pembaruan ini, integrasi dengan SmART wear akan berjalan lebih baik, serta menghadirkan banyak pilihan penyesuaian.
Sementara itu, Sony dalam waktu dekat juga akan menghadirkan sistem operasi terbaru milik Android ini untuk perangkat mereka yang lainnya, seperti Sony Xperia Z1, Xperia Z1 Compact, serta Xperia Z Ultra.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya