Komputer kamu diserang virus? Begini cara mudah mengatasinya

foto: freepik/rawrpixel.com
Techno.id - Virus komputer adalah ancaman umum yang dapat mengganggu kinerja PC atau laptop kamu dan merusak data berharga. Namun, dengan langkah-langkah yang tepat, kamu dapat mengatasi masalah ini dan mengembalikan perangkat ke kondisi normal.
Dalam artikel ini, Techno.id akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang cara mengatasi PC atau laptop yang terkena virus, Kamis (5/10).
- Cara mudah menghapus semua virus di Windows 10 menggunakan alat penghapus perangkat lunak berbahaya Komputer yang terjangkit virus biasanya akan “berperilaku” aneh
- 5 Virus laptop atau PC berbahaya yang perlu kamu waspadai Dengan langkah-langkah yang tepat, kamu dapat melindungi diri dari virus-virus berbahaya
- Cara melindungi PC Windows dari ransomware, pastikan kamu melakukan kebiasaan ini Pelaku ransomware biasanya menargetkan pengguna internet, yang dapat membahayakan data pribadi dan rahasia
1. Identifikasi gejala
Langkah pertama yang harus kamu lakukan dalam mengatasi virus komputer adalah mengidentifikasi gejala yang mungkin dialami. Cara melakukannya dengan menekan Windows + R secara bersamaan.
2. Ketik perintah MRT
Jika sudah menekan Windows + R, langkah selanjutnya adalah mengetik perintah MRT pada kolom pencarian yang tersedia di pojok kiri bawah. Opsi ini kan membuka Microsoft Windows Malicious Software Removal Tool, kemudia tekan OK. Opsi ini untuk mencegah virus mengakses atau mentransfer data baik yang akan dikirim atau diambil dari perangkat kamu.
3. Pindai dengan antivirus
Sebagian besar antivirus modern memiliki alat pemindaian yang kuat yang dapat mendeteksi dan menghapus virus. Pastikan perangkat lunak antivirus kamu terbaru dan jalankan pemindaian lengkap pada sistem. Kemudian klik Next dan Yes pada Microsoft Windows Malicious Software Removal Tool sesuai instruksi untuk melanjutkannya.
4. Pindai sistem
Jika virus telah merusak sistem operasi secara serius, kamu mungkin perlu memulihkan sistem ke titik sebelum infeksi terjadi. Langkah selanjutnya yaitu gunakan opsi scaning sistem untuk mengembalikan sistem operasi ke titik pemulihan yang lebih awal. Laptop atau PC yang terinfeksi akan discan virus di dalamnya dan akan otomatis terhapus untuk pemulihan.
5. Tekan finish bila pemindaian selesai
Setelah berhasil mengatasi infeksi virus, penting untuk mengambil langkah terakhir yaitu klik finish bila scaning pada laptop atau PC sudah selesai. Maka perangkat kamu siap untuk kembali digunakan.
Mengatasi virus komputer bisa menjadi tugas yang menantang, tetapi dengan tindakan cepat dan tepat, kamu dapat mengembalikan PC atau laptop ke kondisi normal dan melindungi perangkat dari ancaman serupa di masa depan. Ingatlah selalu untuk mematuhi praktik keamanan yang baik saat menggunakan perangkat.
(magang/rama prameswara)
RECOMMENDED ARTICLE
- 7 Kebisaan buruk yang dapat merusak ponsel, hindari memakai WiFi publik gratis
- 8 Cara memperbaiki masalah ghost touch pada ponsel, sering bersihkan layar
- Perangkat Android kamu terinfeksi spyware? Begini cara memeriksa dan mengatasinya
- Cara menghapus virus dari ponsel Android tanpa reset pabrik, segera hapus aplikasi 'zombie'
- Ketahui 8 penyebab baterai ponsel kamu cepat habis dan cara mengatasinya
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya