Ini daftar ponsel buatan Sony yang siap nikmati Android 5.1 bulan Juli

Ilustrasi Android Lollipop © ehiyo.com
Techno.id - Secara berbondong-bondong, sejumlah ponsel Sony telah terdaftar sebagai penerima update ke Android Lollipop 5.1. Kabar yang membuat konsumen setia Sony bahagia ini disebarkan oleh SonyMobile.com lewat blog resminya (04/06/15).
Dalam pemberitahuan tersebut, tercantum pula jenis handset buatan vendor asal Jepang itu yang bakal dianugerahi Android 5.1. Ada semua tipe Xperia Z, Z1, Z2, dan Z3 Series, Xperia M2 dan M2 Aqua, Xperia T2 Ultra, serta Xperia C3. Pembagian jatah Android Lollipop 5.1 akan mulai digulirkan mulai bulan Juli.
-
Asyik, Android Lollipop hinggapi Sony Xperia T2 Ultra dan Xperia C3! Ini adalah bagian dari proses pembaruan OS yang dilakukan oleh Sony sejak minggu lalu hingga beberapa waktu ke depan.
-
Mei ini, Asus janji berikan Android Lollipop untuk Zenfone 4, 5, dan 6 Namun saat ini, giliran Zenfone 5 LTE dulu.
-
Sony Xperia Z2, Z3, dan Z3 Compact dapatkan Android Marshmallow Tidak sekedar janji, Sony resmi hadirkan Android Marshmallow untuk pengguna Xperia Z2, Z3, dan Z3 Compact.
Seperti dilaporkan sebelumnya, Sony sudah menyebarkan update ke Android Lollipop 5.0 pada beberapa smartphone-nya sejak bulan April lalu. Untuk seri Z, seperti Xperia Z3 Dual, Xperia Z1, Xperia Z1 Compact, dan Xperia Z Ultra, sudah bisa meng-update ke Android 5.0 mulai 14 April. Sementara Xperia T2 Ultra dan Xperia C3 mendapatkan jatahnya seminggu kemudian.
Umumnya, update ini bakal dimulai di pasar tertentu. Kemudian, update tersebut baru menyebar secara perlahan. Semoga cepat sampai ke Indonesia, ya.
RECOMMENDED ARTICLE
- Sony Xperia Z3+ hadirkan kamera super dengan baterai tahan dua hari
- Sony umumkan bakal segera rilis Xperia Z3+
- Ternyata smartphone Sony Xperia punya pemancar radio FM tersembunyi
- Bocoran foto Sony Lavender hadirkan flash untuk selfie
- Sony luncurkan Xperia C4, sebuah ponsel khusus untuk pencinta selfie
HOW TO
-
5 Tips juti membuat prompt ChatGPT untuk tugas esai bahasa inggris, makin mudah
-
Panduan lengkap cek Bansos Kemenkos 2025 lewat HP, ternyata gampang
-
5 Cara cek plagiasi esai dengan ChatGPT, mudah dan cepat tanpa rasa khawatir.
-
Komdigi Luncurkan Wi-Fi 6E dan Wi-Fi 7 di Indonesia, ngebut sampai 4 Gbps
-
5 Prompt ChatGPT paling manjur untuk selesaikan PR matematika, ternyata gampang!
TECHPEDIA
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main