Cara mudah mengembalikan akun Mobile Legends yang hilang dengan aman, tak perlu panik

foto: play.google.com
Techno.id - Mobile Legends merupakan salah satu game moba dengan konsep 5v5. Dengan berbagai karakter, Mobile Legends menjadi salah satu game online yang kini banyak diminati. Bukan hanya sekadar pengembangan pada sektor di game, Mobile Legends yang dirilis oleh Moonton juga kerap mengadakan turnamen besar yang membuatnya menarik banyak pemain.
Bagi pemain Mobile Legends, beberapa kemungkinan kurang menyenangkan seperti akun hilang tentu mungkin saja terjadi. Akun hilang tersebut pada dasarnya bisa disebabkan karena beberapa faktor seperti lupa menautkan akun, lupa kata sandi dan email, serta masih banyak lagi.
- 4 Jenis cheat hack Mobile Legends ini bikin gamers stres Sangat menjengkelkan jika bertemu dengan pemain yang menggunakan cheat hack.
- 9 Cara mendapatkan diamond Mobile Legend gratis, pemula bisa coba Diamond di Mobile Legends merupakan alat konversi uang nyata untuk digunakan di dalam game Mobile Legends.
- Cara download Mobile Legends di laptop dan PC, nggak pakai ribet Selain menggunakan smartphone, kamu juga bisa memainkan Mobile Legends di laptop maupun PC.
Umumnya, saat mengatasi kejadian tersebut, banyak orang akan panik. Tapi tenang saja, sudah ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk mengembalikan akun Mobile Legends yang hilang. Cara yang diperlukan juga terbilang mudah dan tentunya aman.
Tak perlu berlama-lama, berikut techno.id telah merangkum dari berbagai sumber pada Jumat (27/1), cara mudah mengembalikan akun Mobile Legends yang hilang dengan aman.
Cara mudah mengembalikan akun Mobile Legends yang hilang dengan aman
foto: play.google.com
Pada dasarnya cara yang diperlukan untuk mengembalikan akun Mobile Legends yang hilang termasuk sangat mudah. Kamu tidak perlu menggunakan cara yang rumit dan memusingkan. Update fitur dari Mobile Legends sejak 2022 lalu memberikan keleluasaan bagi setiap pengguna untuk menemukan akun mereka yang hilang. Tak perlu berlama-lama, kamu bisa simak penjelasan berikut untuk mulai menemukan akun Mobile Legends yang hilang.
1. Buka Mobile Legends yang ada pada smartphone kamu menggunakan akun lain.
2. Masuk ke Profil kemudian pilih Pengaturan Akun.
3. Pada menu tersebut, pilih saja Pusat Akun kemudian masuk ke Cari Kembali Akun.
4. Secara otomatis kamu akan diarahkan ke pada website resmi Moonton.
5. Isikan data yang diperlukan untuk mencari akun Mobile Legends yang hilang.
6. Setelah mengisikan data yang diperlukan dengan benar, Moonton akan mulai mencari akun yang hilang.
7. Kamu hanya perlu menunggu hingga akun yang kamu miliki berhasil ditemukan.
8. Setelah akun berhasil ditemukan, masuk kembali ke aplikasi Mobile Legends lalu login menggunakan akun yang telah didapat.
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara mudah mengatasi mouse wireless tidak berfungsi dengan baik, kenali juga penyebab utamanya
- Cara simpel reset RAM di ponsel iPhone, nggak perlu tutup recents aplikasi
- Cara mudah membuat stiker WhatsApp bergerak, nggak perlu aplikasi tambahan
- Cara hilangkan iklan di smartphone Android saat sedang browsing, aman dan mudah dilakukan
- Cara reset smartphone Android kembali ke pengaturan awal, cukup pahami langkah yang perlukan
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
HOW TO Selengkapnya >
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya