Polycore besut kacamata anak anti sinar biru

Ilustrasi anak kecil menggunakan Energeyes Kids © 2015 energeyes-eyewear.com
Techno.id - Pesatnya pertumbuhan internet memberikan manfaat dari segi efektivitas dalam menunjang kegiatan sehari-hari. Di sisi lain, internet juga memberikan dampak untuk sisi kesehatan.
Budhi Santoso, Managing Director Polycore mengungkapkan bahwa perangkat digital memancarkan sinar biru gelombang pendek (panjang gelombang 400nm-450nm) yang dalam paparan berlebihan membawa akibat yang kurang baik untuk mata.
- Jangan sepelekan mata kering pada anak akibat penggunaan ponsel, kenali dampak buruk dan penanganannya Paparan berkepanjangan terhadap cahaya ponsel dapat menyebabkan kerusakan sel-sel mata sensitif yang bertanggung jawab atas penglihatan.
- Perluas pasar, Advan incar para imigran digital Sekarang, Advan mengklaim menguasai sekitar 30 persen pasar tablet yang ada di Indonesia.
- Filter buatan mahasiswa untuk tangkal pornografi di dunia maya Pornografi kerap dianggap sebaga ancaman bagi generasi muda. Mahasiswa Universitas Negeri Semarang ini punya trik untuk menangkalnya.
Lebih lanjut, gejala yang timbul berupa ketegangan dan kelelahan mata atau yang lebih dikenal sebagai stres mata digital.
Melihat permasalahan yang ada, setelah sebelumnya menghadirkan Energeyes untuk dewasa, Kini Polycore meluncurkan kacamata proteksi terhadap sinar biru Energeyes Kids yang diperuntukkan untuk anak-anak.
Lensa Energeyes Kids dirancang dengan perlakuan khusus yang berfungsi menahan sebagian sinar biru.
"Energeyes dirancang untuk menahan sinar ultra violet dan sinar biru yang berbahaya dan bisa mengurangi hingga 50 persen," ungkap Budhi.
Untuk produk Energeyes Kids ini, Polycore bekerja sama dengan Blibli.com. Kacamata untuk anak ini dibanderol dengan harga Rp476.000.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan
-
11 Aplikasi cek spesifikasi HP Android, akurat & mudah dipakai tanpa ribet terbaru di 2025
-
Cara download dokumen di Course Hero tanpa login terbaru 2025, gratis nggak ribet bisa pakai AI
-
5 Perbedaan layar OLED dengan IPS di iPhone, bagaimana dengan seri terbarunya?