11 Website unik untuk mengisi waktu ngabuburit, rasa gabut langsung cabut

foto: Pexels.com
Techno.id - Bulan suci Ramadhan selalu identik dengan momen suka cita. Umat muslim secara khidmat menjalan ibadah puasa selama Ramadhan. Bahkan amalan-amalan Sunnah juga ditingkatkan, seperti tarawih dan tadarus, semata hanya untuk mendapatkan ridho dari Allah SWT.
Selain menjalankan ibadah mahdhah, bulan Ramadhan juga menghadirkan momen-momen keceriaan serta kebersamaan keluarga. Bahkan tali silaturahmi antar keluarga besar dapat dipererat berkat datangnya bulan suci.
Nah, bagi seorang muslim bulan Ramadhan selalu dinanti-nanti setiap tahunnya. Karena ada berbagai kenikmatan dari Allah SWT yang diberikan untuk seluruh umatnya. Bahkan menanti datangnya buka puasa juga selalu dinantikan bagi muslim yang tengah berpuasa.
Menantikan datangnya buka puasa atau lebih dikenal dengan istilah ngabuburit, bisa dilakukan melalui berbagai cara. Seseorang bisa menghadiri majelis taklim, mengaji, maupun berkumpul bersama keluarga untuk melakukan buka bersama. Namun bagi sobat yang bingung mau ngapain saat ngabuburit, kamu bisa membuka dunia internet agar tidak bosan.
Berkat adanya teknologi internet, seseorang bisa mendapatkan informasi maupun hiburan saat waktu ngabuburit. Ada banyak platform bisa diakses oleh pengguna, seperti YouTube, Facebook dan sejenisnya agar menunggu waktu berbuka tidak kerasa. Nah, selain aplikasi media sosial, ternyata ada loh website unik bisa kamu gunakan untuk mengisi waktu ngabuburit. Kali ini techno.id pada Jumat (31/3), telah berhasil merangkum 11 website unik untuk mengisi waktu ngabuburit dari berbagai sumber.
RECOMMENDED ARTICLE
- 7 Website tersembunyi untuk membantu copywriting, terasa ilegal ketika diketahui
- 11 Website download template PPT gratis, file presentasi jadi makin eye-catching
- 5 Website untuk permudah kerjakan tugas sekolah, gurumu nggak mau kamu tahu
- 3 Website tersembunyi untuk Affiliate TikTok dapatkan banyak cuan, ini cara mudah menggunakannya
- 7 Website tes psikologi kepribadian, kamu bisa makin mengenal diri sendiri
HOW TO
-
15 Template prompt ChatGPT untuk menghitung HPP (Harga Pokok Produksi) secara kasar, ternyata gampang
-
10 Pengaturan setting di Android untuk jaga anak dari konten negatif internet, ini cara aktifkannya
-
Cara mudah cek iPhone bekas terbaru 2025, jangan sampai tertipu dengan harga murah malah dapat zonk
-
Gimbal HP anti goyang cuma modal pipa PVC bekas? Ini cara bikinnya terbaru yang murah
-
15 Prompt ChatGPT untuk bantu pelajar SMA pelajari konsep mata pelajaran fisika yang susah sekali
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
BEST PRODUCT Selengkapnya >
-
9 Aplikasi terbaru 2025 ubah gambar jadi tulisan pakai smartphone, tinggal foto langsung jadi
-
11 Aplikasi ramalan cuaca di Android dan iPhone terbaru di 2025, akurat dan gampang memahaminya
-
Realme pamer teaser HP dengan baterai 10.000 mAh, bakal tipis atau segede batu bata?
-
Intip laptop HP Envy x360 14-fa0888AU, si kecil gesit nan cantik yang bisa diandalkan