10 Fitur tersembunyi di dalam iOS 16, sudah tahu?

10 Fitur tersembunyi di dalam iOS 16, sudah tahu?

Techno.id - Apple memiliki sistem operasi iOS. Tahun lalu, Apple telah meluncurkan iOS generasi terbaru yaitu iOS 16. Peluncuran dari sistem operasi tersebut dibarengi dengan rilisnya ponsel iPhone 14 series terbaru.

Seperti diketahui, ada berbagai fitur menarik yang dihadirkan oleh Apple di iOS. Bahkan mereka mendesain khusus interface untuk ponsel kelas paling tingginya, iPhone 14 Pro Max. Pasalnya, smartphone tersebut memiliki fitur seperti Dynamic Island dan Always-on Display.

Apple dengan iOS 16 mengembangkan sistem agar privasi pengguna lebih aman. Selain itu, kemudahan pemakaian perangkat juga dikedepankan oleh developer. Selain itu, iOS juga sudah di update dari iPhone XR hingga iPhone keluaran terbaru. Artinya, pengguna iPhone generasi lama juga dapat menikmati fitur dari iOS 16.

Memang ada beraneka macam fitur dari iOS 16 yang disajikan oleh Apple. Namun bagi sobat pengguna iPhone, apakah kamu tahu ada fitur tersembunyi dari iOS 16? Lantas apa saja itu? Berikut techno.id sajikan 10 fitur tersembunyi di dalam iOS 16, yang dihimpun dari berbagai sumber pada Rabu (1/3).


(brl/guf)