Sebelum beli smartphone baru, jangan lupa bandingkan spesifikasinya
Dengan aplikasi ini, Anda dapat membandingkan berbagai jenis smartphone.

Techno.id - Jika Anda sedang berniat untuk membeli smartphone baru, Anda sebaiknya membandingkan spesifikasinya terlebih dahulu. Hal ini untuk memastikan bahwa smartphone yang Anda inginkan benar-benar memiliki spesifikasi terbaik bila dibandingkan dengan smartphone lainnya.
Dalam membandingkan spesifikasi smartphone, sebenarnya ada banyak cara yang bisa digunakan, termasuk mencari di internet atau langsung mendatangi konter-konter smartphone. Namun, bila Anda tak mau repot mencari info smartphone ke sana ke mari, Anda dapat menggunakan sebuah aplikasi Android bernama Mr. Phone.
Mr. Phone adalah sebuah aplikasi yang dapat menampilkan spesifikasi smartphone dan membandingkannya dengan smartphone yang lain. Dengan aplikasi ini, Anda cukup mencantumkan sebuah nama smartphone dan Mr. phone akan mencarikan spesifikasinya. Kemudian, Anda tinggal menambahkan sebuah nama smartphone lagi untuk membandingkannya.
Info spesifikasi yang ditawarkan Mr. Phone tergolong lengkap. Aplikasi ini dapat menunjukkan berbagai jenis smartphone, mulai dari Android, iPhone, Windows Phone, BlackBerry, dan lain-lain. Selain itu, aplikasi Mr. Phone juga memperlihatkan berbagai fitur dengan tampilan yang menarik. Jadi, ketika Anda membandingkan dua unit smartphone, Anda akan mudah memahaminya.
Jika Anda ingin mencoba aplikasi Mr. Phone, Anda dapat langsung meluncur ke Google Play Store dan mengunduhnya secara gratis.
Aplikasi Mr. Phone
© 2016 wonderhowto.com/wonderhowto.com
HAVE YOU READ THIS?
- Samsung hadiahkan Android Marshmallow untuk semua ponsel Galaxy
- Download 5 game balap mobil gratis untuk iPhone dan iPad
- AutoRap, aplikasi dari Smule yang bisa ubah percakapan jadi musik rap
- Bug di Instagram, buat notifikasi Anda bisa diakses orang lain!
- Apa aplikasi cari pacar online terpopuler di Indonesia?
WHAT TO READ NEXT ?
-
Samsung hadiahkan Android Marshmallow untuk semua ponsel Galaxy
APPS 16 Februari 2016 11:00 -
Download 5 game balap mobil gratis untuk iPhone dan iPad
APPS 16 Februari 2016 10:00 -
AutoRap, aplikasi dari Smule yang bisa ubah percakapan jadi musik rap
APPS 16 Februari 2016 08:00 -
Street Fighter V akan rilis perdana 16 Februari untuk PS4 dan PC?
APPS 15 Februari 2016 19:00 -
Segera rilis, games asyik bertema Kung Fu untuk pengguna iOS
APPS 15 Februari 2016 10:00 -
Analisis: Aplikasi kencan hanya menunggu waktu untuk diretas
APPS 15 Februari 2016 08:00 -
Cara buat browser muat ulang halaman situs secara otomatis
APPS 15 Februari 2016 07:00 -
Kanye West buat games tentang ibunya
APPS 15 Februari 2016 05:00 -
Kenali fitur Low Power Mode di iOS 9
APPS 14 Februari 2016 17:00 -
Setelah Android, GTA: San Andreas kini sambangi Android
APPS 14 Februari 2016 16:00 -
Google resmi hadirkan suara pria dan wanita di Text-to-speech
APPS 14 Februari 2016 12:00 -
Apa aplikasi cari pacar online terpopuler di Indonesia?
APPS 14 Februari 2016 11:30 -
Apakah Anda juga menerima email dengan ikon gembok terbuka di Gmail?
APPS 14 Februari 2016 09:00 -
Kelemahan Siri ada di pengetahuan olahraga?
APPS 14 Februari 2016 05:00 -
Berapa kali Apple harus merevisi aplikasi Apple Maps agar lebih baik?
APPS 13 Februari 2016 21:00