Twitter umumkan, CEO berikutnya wajib bekerja full time

Ilustrasi Twitter © 2015 techno.id
Techno.id - Beberapa hari setelah pengunduran diri Dick Costolo, Twitter mengumumkan bahwa CEO yang nantinya akan memimpin jejaring sosial berlambang burung tersebut haruslah seorang yang mampu bekerja full time. Dengan demikian, secara tak langsung membuat kesempatan Jack Dorsey pendiri dari Twitter untuk menduduki posisi CEO tersebut kian tertutup.
Seperti dilaporkan oleh NDTV (23/6/15), selain mengurus Twitter, Dorsey juga saat ini tengah menjadi CEO bagi perusahaan pembayaran mobile yang sedang sangat berkembang, Square. Kenyataan ini membuat langkah Dorsey untuk menduduki posisi CEO akan jadi semakin sulit, karena komite hanya akan mempertimbangkan calon yang mampu berkomitmen secara penuh untuk memimpin perusahaan yang saat ini dikabarkan sedang mengalami penurunan saham.
-
Jack Dorsey resmi jadi CEO Twitter Semenjak 5 Oktober, Dorsey resmi menjadi CEO Twitter.
-
CEO baru Twitter sudah berniat 'rumahkan' ribuan karyawannya Belum genap seminggu menjabat, CEO baru Twitter Jack Dorsey sudah dilaporkan akan 'rumahkan' sekitar 4.200 karyawannya dari semua divisi
-
Empat petinggi Twitter pergi, banyak pihak salahkan Jack Dorsey Banyak pihak yang merasa kecewa dengan kepemimpinan Jack Dorsey selama ini.
Untuk memuluskan rencananya ini, Twitter bahkan dikabarkan telah menyewa perusahaan pencari calon eksekutif, Spencer Stuart untuk membantu mengidentifikasi calon CEO dan menemukan sosok CEO yang cakap untuk memimpin dan mengurai masalah yang terjadi pada perusahaan tersebut. Perlu Anda ketahui, Twitter saat ini memang sedang mengalami masa sulit, bahkan saham Twitter sempat jatuh menuju level 0,6 persen.
Mari doakan saja, semoga strategi Twitter dalam mencari CEO yang mampu bekerja full time dapat berjalan dengan lancar, sehingga jejaring sosial tersebut mampu kembali bangkit dari keadaan finansial yang cukup kacau.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
5 Prompt ChatGPT paling manjur untuk selesaikan PR matematika, ternyata gampang!
-
5 Langkah praktis menggunakan ChatGPT di HP untuk tugas sekolah, sekali klik langsung selesai
-
10 Panduan kombinasi password terkuat ini dijamin bikin hacker pusing tujuh keliling
-
10 Tips mengamankan akun WhatsApp, jangan sampai dibobol orang tak bertanggung jawab
-
10 Alasan update software di iPhone sangat penting, ini caranya biar hemat kuota
TECHPEDIA
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
-
Peneliti ungkap teknologi baterai baru, diklaim bisa tahan 30 tahun!
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?