Ternyata zat antioksidan bisa mempercepat penyebaran sel kanker kulit

Ilustrasi penelitian ilmiah © 2015 techno.id
Techno.id - Tim ilmuwan dari Children Research Institute (CRI) UT Southwestern baru-baru ini mengungkapkan bahwa zat antioksidan dapat mempercepat penyebaran sel kanker kulit. Menurut Dr Sean Morrison, Director CRI dan Mary McDermott Cook Chair in Pediatric Genetics UT Southwestern Medical Center, zat antioksidan dapat mempercepat metastasis atau proses di mana sel kanker pada jaringan sel pigmen menyebar ke seluruh permukaan kulit.
Seperti dilaporkan oleh ScienceDaily (14/10/15), Dr Morrison dan tim peneliti di CRI menemukan jika melanoma atau sel yang rentan terserang kanker kulit sangat reaktif terhadap zat antioksidan. Nah, ketika seseorang yang sel melanomanya telah rusak karena jaringan sel kanker akan cenderung lebih cepat "sekarat" saat terpapar zat antioksidan yang biasanya banyak terdapat pada produk-produk kecantikan maupun makanan dan minuman seperti teh hijau.
- Bahaya akibat salah perawatan ternyata bisa sebabkan kanker kulit, begini penjelasannya Paparan sinar UV dari matahari bisa jadi salah satu faktor risiko utama untuk kanker kulit.
- 10 Manfaat teh hijau untuk kecantikan, dapat mengobati jerawat Teh hijau memiliki kandungan antioksidan lima kali lebih besar daripada yang terkandung dalam sayuran hijau.
- 5 Mitos tentang antioksidan yang pasti sering kamu dengar Apa betul antioksidan bisa menyembuhkan kanker, mencegah penuaan, bahkan bisa mempertebal sistem imunitas tubuh kita?
Menurut Dr Morrison dan tim peneliti, orang yang telah terserang kanker kulit akan cenderung lebih kesakitan ketika menggunakan produk-produk kecantikan kulit atau mengonsumsi makanan atau minuman yang mengandung zat antioksidan. Hal ini disebabkan, zat antioksidan yang terdapat pada produk-produk kecantikan maupun makanan atau minuman menyebabkan peningkatan metastasis atau proses penyebaran kanker ke seluruh jaringan permukaan kulit.
Untuk itu, Dr Morrison dan tim peneliti dari CRI menganjurkan supaya penggunaan atau konsumsi produk dengan kandungan zat antioksidan bisa dikurangi, terlebih bagi mereka yang telah terindikasi kanker kulit. Selain itu, atas temuannya ini Dr Morrison dan tim berencana membuat pengobatan alternatif dengan memanfaatkan zat-zat pro-oksidan untuk menyembuhkan penyakit kanker kulit.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua