Tak segan-segan, Yahoo blokir pengguna yang pakai Adblock

Ilustrasi logo Yahoo Mail © 2015 mail.yahoo.com
Techno.id - Maraknya penggunaan aplikasi Adblock saat ini, membuat beberapa perusahaan penyedia jasa layanan yang berkaitan dengan internet memberlakukan sejumlah regulasi baru untuk menanggulangi hal tersebut. Salah satunya adalah Yahoo, perusahaan di bawah kepemimpinan Marrisa Mayer tersebut baru-baru ini melakukan pemblokiran kepada pengguna yang ketahuan menggunakan layanan Adblock saat mengakses Yahoo Mail.
Seperti dilaporkan oleh Softpedia (21/11/15), Yahoo kabarnya tak segan-segan memblokir akses pengguna ke layanan Mail-nya. Pengguna di beberapa wilayah yang kedapatan menggunakan Adblock, kabarnya akan kesulitan mendapat akses ke pelbagai layanan milik .
-
Adblock Browser kini hadir di Android Browser ini memiliki keunggulan memblok iklan-iklan yang ada di web.
-
Yahoo siap kerja sama dengan Facebook, dalam hal apa? Tumblr disiapkan untuk menampilkan iklan dari media sosial terpopuler di dunia itu.
-
Cara daftar Yahoo email baru, cepat dan mudah Selain GMail, Yahoo Mail kini juga masih banyak digunakan masyarakat
Pengguna di beberapa wilayah kabarnya baru bisa mengakses Yahoo Mail saat mereka sudah mematikan layanan bloker iklan tersebut. Meski diakui beberapa pengguna regulasi ini bisa diatasi tidak hanya dengan menghapus layanan bloker iklan saja melainkan dengan melakukan pengaturan akun Yahoo ke mode tampilan basic.
Lucunya, regulasi Yahoo ini dilaporkan hanya berlaku sementara. Menurut pengakuan beberapa pengguna yang wilayahnya terkena regulasi tersebut, Yahoo Mail bisa diakses dengan baik lagi setelah Yahoo dibanjiri protes via media sosial mengenai regulasi baru tersebut.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
5 Prompt ChatGPT paling manjur untuk selesaikan PR matematika, ternyata gampang!
-
5 Langkah praktis menggunakan ChatGPT di HP untuk tugas sekolah, sekali klik langsung selesai
-
10 Panduan kombinasi password terkuat ini dijamin bikin hacker pusing tujuh keliling
-
10 Tips mengamankan akun WhatsApp, jangan sampai dibobol orang tak bertanggung jawab
-
10 Alasan update software di iPhone sangat penting, ini caranya biar hemat kuota
TECHPEDIA
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?
-
Peneliti ungkap teknologi baterai baru, diklaim bisa tahan 30 tahun!
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
-
Google Doodle rayakan tahun ular dengan permainan klasik tempo dulu, kamu pasti pernah main
-
Iphone 5 sampai 6 bakal nggak bisa pakai WhatsApp, kok bisa?