NASA: Suhu Bumi di bulan Februari 2016 kembali cetak rekor

Ilustrasi Global Warming © 2016 techno.id
Techno.id - Pemanasan global atau yang lebih populer disebut dengan Global Warming merupakan masalah yang tak terlihat namun sangat nyata. Ironisnya, permasalahan ini tak kunjung membaik dan justru kian memburuk.
Mengutip laman PerfScience (15/03), NASA baru saja melaporkan jika bulan Februari 2016 kemarin merupakan suhu terpanas planet Bumi yang pernah tercatat. Menurut mereka, suhu rata-rata di bulan itu mencapai 1,35 derajat celcius lebih hangat.
Angka ini meningkat jauh ketika dibandingkan dengan bulan Februari pada tahun 1951 hingga 1980. Suhu ini pun sekaligus mematahkan rekor di bulan Januari 2016, dengan rata-rata mencapai 1,15 derajat celcius lebih hangat.
"Hasil ini benar-benar mengagetkan mengingat efek gas rumah kaca yang dihasilkan manusia. Namun kita sedang bergerak maksimal untuk memenuhi kesepakatan global (tak boleh lebih dari 2 derajat celcius)," ujar peneliti Jeff Masters dan Bob Henson.
PRICE AND SPEC
-
Spesifikasi dan harga HTC Desire 22 Pro, HP yang mendukung metaverse
-
Spesifikasi dan harga Lenovo Yoga Slim 9i, pakai Intel Core P-Series
-
Huawei Band 7 resmi masuk Indonesia, intip spesifikasi lengkap & harga
-
Spesifikasi dan harga Asus TUF Gaming A15, laptop gaming desain kokoh
-
Spesifikasi Dell G15 Ryzen Edition, punya refresh rate layar 165Hz
TECHPEDIA
-
11 Potret komputer di tempat nggak biasa, bikin tepuk jidat
-
11 Potret gunakan HP nggak sesuai fungsi, nyeleneh abis
-
11 Ide sulap casing PC bekas jadi tempat penyimpanan, bisa simpan uang
-
11 Potret nyeleneh gunakan gadget saat konser, bikin tepuk jidat
-
15 Penampakan mouse dengan desain nggak biasa, bikin geleng kepala