Lenovo tawarkan promo "Berkah Ramadhan Lenovo" untuk bisnis UKM

Ilustrasi Lenovo © 2015 Denny Mahardi/ techno.id
Techno.id - Lenovo kembali menghadirkan promo menarik guna memeriahkan momen bulan suci Ramadan 2015. Kali ini, Lenovo meluncurkan program promo "Berkah Ramadhan Lenovo" untuk pelanggan Usaha Kecil Menengah (UKM). Promo ini merupakan bagian dari upaya Lenovo untuk memberikan dukungan pada Teknologi Informasi (TI) di segmen UKM yang telah memberi kontribusi terhadap perekonomian nasional.
Promo "Berkah Ramadhan Lenovo", memungkinkan para konsumen UKM yang membeli notebook atau desktop tertentu mendapatkan bonus berupa voucher belanja hingga Rp 100.000. Voucher tersebut bisa digunakan untuk membeli beberapa produk seperti ThinkPad Edge E440, ThinkPad Edge E450, K2450 (untuk model tertentu), ThinkCentre E73 Small Form Factor (untuk model tertentu), ThinkCentre E73 Tower (untuk model tertentu), ThinkCentre M53, ThinkCentre M83, ThinkCentre E63z, ThinkCentre E73z, ThinkCentre E93z, dan Lenovo B40-80.
- Lenovo gelar "Great Sale" dengan diskon hingga Rp 1 juta! Program ini mulai digelar dari pertengahan hingga akhir Agustus 2015
- Lenovo rilis laptop ThinkBook dan workstation series, dirancang untuk produktivitas kerja Deretan perangkat ini untuk membantu menyelesaikan beban kerja yang kompleks
- Gerombolan ThinkPad X1 kembali ramaikan pasar komputer Indonesia Tak tanggung, Lenovo membawa lima perangkat berlabel Think X1 di dalam ekspansinya ke pasar komputer Indonesia.
Selain voucher senilai Rp 100.000, pelanggan juga berhak mendapat bonus mouse wireless untuk pembelian ThinkPad Yoga 14 inci serta bonus 12GB kuoto 3G untuk pembelian ThinkPad Tablet 8 dan ThinkPad Tablet 10. Bagaimana, apakah Anda sudah tidak sabar untuk memborongnya?
Tapi ingat ya, promo menarik ini hanya akan berlangsung sampai tanggal 25 Juli 2015. Jadi, lebih baik Anda segera tancap gas mulai dari sekarang karena 10 hari lagi promo ini akan berakhir.
Berikut bocoran harga produk yang ditawarkan Lenovo:
1. ThinkPad Edge E440 : mulai Rp 6.149.000
2. ThinkPad Edge E450 : Rp 6.599.000
3. Lenovo K2450 : mulai Rp 7.399.000
4. ThinkCentre E73 : mulai dari Rp 8.620.000 (Tower) dan Rp 9.760.000 (Small Form Factor)
5. ThinkCentre M83 : mulai Rp 10.499.000
6. ThinkCentre M53 : mulai Rp 5.250.000
7. ThinkCentre E73z : mulai Rp 6.150.000
8. ThinkCentre E93z : mulai Rp 13.000.000
9. Lenovo B40-80 : mulai Rp 6.799.000
10. ThinkPad Yoga : mulai Rp 18.899.000
11. ThinkPad Tablet 8 : mulai Rp 7.149.000
12. ThinkPad Tablet 10 : mulai Rp 8.750.000
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua