iPhone lipat dikabarkan akan dirilis akhir 2026, bersamaan dengan jajaran iPhone 18

foto: appleinsider
Techno.id - Saat ini banyak desas-desus yang menyebutkan Apple sedang menyiapkan perangkat lipat pertama. Bahkan sebuah kabar terbaru dari situs web Korea Selatan Alpha Economy menyebutkan bahwa Apple telah menyelesaikan tanggal peluncuran untuk ponsel lipat pertamanya itu. Tampaknya Apple akan mengungkap iPhone yang dapat dilipat pada September 2026, mungkin bersamaan dengan jajaran iPhone 18.
Masih menurut situs web tersebut, rupanya, Apple telah mengalokasikan kembali sejumlah besar personel inti Vision Pro untuk membantu proyek tersebut. Laporan tersebut mengklaim bahwa Apple memperkirakan penjualan global bisa mencapai 50 juta unit untuk ponsel lipat pertamanya itu.
-
iPhone lipat pertama rencananya akan diluncurkan pada 2026 atau 2027, segini ukuran layarnya Ini bisa menjadi perangkat pertama Apple dengan layar yang dapat dilipat
-
Apple dikabarkan sedang mengerjakan iPhone dan iPad yang dapat dilipat iPhone flip baru dan iPad lipat sedang dalam pengembangan
-
YouTuber ini buat iPhone lipat sendiri, simak cara rakitnya Smartphone modifikasi iPhone flip ini mempunyai gaya dari Motorola Razr.
Awal bulan ini, sebuah laporan muncul mengklaim bahwa Apple memiliki setidaknya sepasang prototipe iPhone lipat. Diklaim bahwa Apple ingin menyediakan perangkat dengan ketebalan sekitar setengah dari iPhone saat ini untuk meminimalkan ketebalan saat perangkat dilipat.
Laporan itu mengklaim bahwa iPhone Fold sangat mungkin baru hadir di pasaran dalam dua tahun mendatang. Ada kemungkinan para Fanboy (sebutan untuk pecinta produk Apple) akan melihat produk iPad yang dapat dilipat trlebih dahulu sebelum iPhone yang dapat dilipat ini memasuki pasar.
RECOMMENDED ARTICLE
- Pengguna iPhone waspadalah, ada trojan iOS pertama yang dapat mencuri ID wajah dan akun rekening bank
- Prosesor iPhone 16 akan mendapatkan mesin neural AI yang lebih bertenaga
- Apple membangun Keyframer, alat AI generatif baru untuk menganimasikan gambar
- iPhone 16 Pro Max diprediksi memiliki masa pakai baterai yang lebih baik
- Ini perubahan yang diprediksi akan terjadi pada iPhone 16 Pro, penyimpanan sampai 2TB
HOW TO
-
10 Cara efektif mengamankan HP dari pencuri saat mudik, hati-hati ya!
-
8 Cara mengatur smartphone agar bisa melantunkan Al-Quran semalaman tanpa khawatir baterai rusak
-
10 Rekomendasi aplikasi android terbaik untuk belajar Al-Quran bagi anak-anak
-
10 Rekomendasi merawat smartphone untuk driver ojek online, ini caranya biar waterproof
-
Kenapa main gadget usai sahur tidak baik untuk anak-anak? Ini 10 solusi alternatif kegiatan yang seru
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar