Ini jawaban konyol Siri ketika ditanya "Berapa hasil nol dibagi nol?"

Ilustrasi voice command © 2015 Blue Planet Earth / Shutterstock.com
Techno.id - Siri, intelligent personal assistant dari Apple baru-baru ini ramai diperbincangkan di dunia maya. Pasalnya, fitur pintar tersebut membuat jawaban yang cukup mengejutkan ketika ditanya dengan sebuah kalimat "Siri, berapakah hasil nol dibagi nol?".
Seperti dilansir oleh Fox59 (30/6/15), ketika ditanya kalimat tersebut, asisten personal untuk perangkat Apple itu akan menjawab dengan hal yang cukup konyol, yakni "Anda tak memiliki teman". Jawaban konyol dari Siri tersebut sontak membuat pengguna perangkat Apple tak kuasa menahan tawa dan langsung men-tweetnya di jejaring sosial Twitter seperti berikut:
Bahkan, tak sedikit pengguna Twitter yang membuat meme mengenai jawaban konyol dari Siri ini.
Perlu Anda ketahui, sejak dahulu jika Anda mencoba untuk membagi nol dengan nol di kalkulator maka Anda akan mendapatkan jawaban tak terdefinisikan atau error. Namun, terlepas dari itu semua jawaban yang diberikan oleh Siri ini bisa menjadi hiburan tersendiri bagi penggunanya.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
4 Cara terbaru memindai kode QR di Windows 11, pakai aplikasi bawaan ternyata gampang
-
Cara mengembalikan ikon Wi-Fi yang hilang dari System Tray di Windows 11
-
5 Template prompt AI untuk buat poster promosi keren di Canva, sekali klik langsung jadi
-
Cara aktifkan mode khusus Android untuk orang tua, ikon aplikasi jadi besar dan gampang diakses
-
Cara terbaru 2025 batasi siapa yang dapat mengirim pesan di obrolan grup WhatsApp
TECHPEDIA
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini
-
Apa itu pindai mata dan World Coin, ternyata berbahaya bagi data pribadi pengguna
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
5 Tanggal Steam Sale paling populer yang termurah, game harga ratusan ribu bisa dapat diskon 90%
-
Intip canggihnya Galaxy S25 Edge, bodinya bakal cuma setebal biji beras?
-
Tinggal diajak ngobrol, chatbot AI punya Netflix ini bisa kasih rekomendasi film yang asyik
-
Skype berhenti beroperasi setelah lebih dari 20 tahun, ganti jadi produknya Microsoft yang satu ini