Beginilah plat nomor kendaraan masa depan bikinan Apple

ilustrasi plat nomor digital © prlog.org
Techno.id - Banyak kendaraan masa depan yang mulai diulas di berbagai media. Namun dari semua kendaraan masa depan yang memiliki keunggulan masing-masing tersebut, belum satupun yang membahas hal detil yang bakal digunakan di masa yang akan datang seperti sebut saja, nomor registrasi kendaraan.
Ya, plat nomor kendaraan adalah sebagai penanda, kendaraan tersebut milik siapa. Pertanyaan yang kemudian muncul adalah, apakah plat nomor seperti yang banyak kita gunakan sekarang juga kompatibel untuk kendaraan di masa yang akan datang?
-
Masa depan kendaraan modern ada di tangan provider Telco? Tak bisa dipungkiri bahwa kelak kendaraan driverless juga membutuhkan koneksi internet yang mandiri.
-
Tak mau ketinggalan, negara ini juga terapkan SIM digital Setelah Iowa, negara yang satu ini juga bakal menerapkan Surat Ijin Mengemudi digital, khusus untuk pengguna handset berbasis iOS.
-
iPhone di masa yang akan datang takkan seperti yang Anda bayangkan Berbekal apa yang telah mereka kerjakan, para chipmaker memiliki sudut pandang berbeda tentang iPhone di masa yang akan datang.
Seperti yang telah diberitakan oleh 9To5Mac pada hari Jumat (06/11/15), Apple telah mempersiapkan diri untuk menghadapi era kendaraan digital. Persiapan tersebut juga dalam hal nomor registrasi kendaraan yang ada di bagian luar mobil.
Tak hanya mempersiapkan Apple Car untuk masyrakat urban masa depan, Apple juga telah mengkonsep sebuah Digital Licence Plates, atau plat nomor digital untuk bisa dipasangkan pada Apple Car.
Ya, dengan desain, material, serta struktur kendaraan futuristik yang akan menghiasi jalan raya di tahun-tahun mendatang, plat nomor konvensional seperti yang ada sekarang akan sulit untuk dipasang di badan mobil. Dan pertanyaan itulah yang dijawab dengan jitu oleh Apple.
Namun dengan semakin banyaknya kendaraan self driving dan konon kabarnya bakal ada sarana transportasi umum yang mengadopsi teknologi serba digital, apakah nomor registrasi kendaraan tersebut masih dibutuhkan? Bagaimana menurut Anda sendiri?
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Rekomendasi merawat smartphone untuk driver ojek online, ini caranya biar waterproof
-
Kenapa main gadget usai sahur tidak baik untuk anak-anak? Ini 10 solusi alternatif kegiatan yang seru
-
Kenapa anak-anak semakin kecanduan gadget saat Ramadan? Ini 10 solusi 'detox' yang bisa dilalukan ortu
-
Mengatasi suara loudspeaker masjid yang cempreng dan tidak enak didengar, ini 10 solusinya
-
15 Cara mensetting audio agar suara pengajian jadi jernih dan enak didengar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar