11 Kelakuan nyeleneh orang mau beli HP, bikin geleng kepala

foto: id.pinterest.com; Instagram/@sukijan.id
Techno.id - Smartphone merupakan salah satu komoditas terbesar di berbagai belahan dunia. Fungsinya yang beraneka ragam membuat banyak orang membutuhkan perangkat tersebut. Bahkan bagi sebagian orang merogoh kocek dalam-dalam untuk mendapatkan ponsel pintar berkualitas tidak jadi masalah.
Untuk mendapatkan sebuah smartphone seseorang dapat membelinya melalui toko ataupun website resmi brandnya. Namun tentu bagi beberapa orang membeli handphone pada toko terdekat jauh lebih disukai. Hal tersebut karena seseorang dapat langsung merasakan, mencoba, dan mengetahui kondisi perangkat. Berbeda dengan transaksi via online dengan beberapa risiko seperti barang tidak sesuai ekspektasi, rusak, dan masih banyak lagi.
- 7 Aksi kocak warganet di konter, selfie pakai HP pajangan Pernah nemu orang kayak gini atau malah melakukannya sendiri?
- 13 Status lucu orang beli HP baru ini bikin ngakak Sudah banyak kasus orang yang kena tipu ketika membeli HP, nyesek dan jengkel mungkin menggambarkan perasaan orang tersebut.
- 10 Status lucu jual HP di Facebook ini bikin orang nggak jadi beli Bukannya bikin mau beli, cara pedagang ini malah bikin tepuk jidat.
Ada berbagai hal yang perlu dipertimbangkan oleh konsumen saat ingin membeli sebuah handphone. Mulai dari kondisi body, spesifikasi, hingga garansi perlu dipahami. Dengan begitu perangkat yang didapatkan tidak salah pilih dan maksimal untuk digunakan.
Namun berbeda dengan beberapa orang berikut ini yang malah melakukan hal nyeleneh saat akan membeli handphone. Techno.id pada Selasa (15/6) telah berhasil merangkum 11 kelakuan nyeleneh orang mau beli HP dari berbagai sumber.
1. Anak siapa ini, narsis amat.
foto: Instagram/@sukijan.id
2. Bang mau beli hp buat si kucing ku, adanya apa aja?
foto: Instagram/@sukijan.id
3. Senyumannya nggak bakal dilupain sih ini.
foto: Instagram/@sukijan.id
4. Gimana udah mirip kan.
foto: Instagram/@id.dagelan
5. Selfie dulu cekrek, abis itu minta fotonya ke mbak SPGnya.
foto: Instagram/@awreceh.id
6. Biar tetap prokes ya bu.
foto: 1cak.com
7. Ceritanya mau beli HP buat anak dan langsung mau dicobain.
foto: Facebook/ Humor Indonesia
8. Loh, siapa yang nuker ini woy?
foto: baklol.com
9. Cinta kita akan terus abadi di balik dinding ini.
foto: id.pinterest.com
10. Sini tong mau pilih yang mana lu?
foto: id.pinterest.com
11. Emang kadang ada pembeli yang kreatif.
foto: Instagram/@ngemil_meme
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua