Pakai iPad di luar negeri tak perlu lagi andalkan Wi-Fi

Ilustrasi Traveler pengguna iPad © ulfgreger.com
Techno.id - SIM card adalah salah satu sarana bagi pengguna gadget untuk memilih operator mana yang akan dipakai. Namun bagi pengguna iPad khususnya yang berada di Jepang, hal tersebut jadi tak berlaku ketika mereka membawa handsetnya ke luar negeri.
Sebagai contoh, ketika mereka membawanya ke Indonesia, yang bisa dilakukan hanyalah mengandalkan koneksi Wi-Fi karena iPhone dan iPad dikunci oleh bundling operator. Dengan semakin banyaknya traveler, kebijakan itu pun akhirnya diubah.
- Turis Jepang kini tak perlu repot internetan saat pelesir di Indonesia Membuat orang Jepang tetap merasa seperti berada di negaranya sendiri
- 5 Cara hemat internetan di luar negeri biar kantong nggak jebol, simak Menggunakan travel wifi bisa jadi pilihan tepat
- Tak mau ketinggalan, negara ini juga terapkan SIM digital Setelah Iowa, negara yang satu ini juga bakal menerapkan Surat Ijin Mengemudi digital, khusus untuk pengguna handset berbasis iOS.
Seperti yang telah diberitakan oleh TechCrunch pada hari Selasa (17/11/15), Apple telah memberikan pengumuman via websitenya, bahwa Apple SIM resmi rilis di Jepang.
Bekerjasama dengan banyak operator seluler, kini para traveler bisa membawa handsetnya ke luar negeri tanpa harus mengandalkan Wi-Fi. Traveler pengguna iPad bisa menggunakan layanan ini di 90 negara dan wilayah di seluruh dunia termasuk Asia Pasific, India, Bangladesh, dan masih banyak lagi.
Tentu saja dengan persyaratan bahwa operator di tempat tersebut termasuk dalam daftar kerjasama dengan Apple SIM.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua