Apple diam-diam tingkatkan kapasitas iCloud contact card limit

Apple iCloud © 2015 9to5mac.com
Techno.id - Seperti dikutip 9to5mac (15/05/2015), Apple dikabarkan secara diam-diam ternyata telah meningkatkan jumlah kapasitas contact card limit hingga sebanyak dua kali lipat pada layanan sinkronisasi populernya, iCloud.
Sekadar informasi bahwa selama ini Apple telah membatasi jumlah kapasitas kontak yang dapat tersimpan di layanan iCloud sebanyak 25.000 nama. Namun, dokumen terbaru yang dipublikasikan oleh situs iFun.de mengatakan bahwa jumlah kapasitas tersebut telah meningkat menjadi 50.000 nama.
- Bukan sekadar tempat penyimpanan tapi juga menjaga keamanan data, ini 5 fakta menarik iCloud iCloud dilengkapi fitur canggih dan keamanan tingkat tinggi
- Cara mengosongkan ruang penyimpanan di iCloud agar jadi lebih lega Periksa apa saja yang menghabiskan penyimpanan iCloud kamu
- Apple pindahkan infrastruktur iCloud ke Google Cloud, benarkah? Kabarnya, biaya untuk penggunaan platform Google CLoud tersebut juga mencapai angka yang cukup fantastis.
Apple sendiri sebelumnya pernah mengatakan, sinkronisasi yang melebihi kapasitas (yang telah ditentukan) dapat menyebabkan iCloud mengalami 'masalah' saat pengguna memutuskan untuk memperbarui sistem operasi iOS. Tak hanya kontak, sinkronisasi yang dimaksud juga berlaku untuk aplikasi kalender, reminders, dan Safari bookmarks.
Namun sayangnya, sumber tersebut menjelaskan bahwa peningkatan kapasitas sinkronisasi hanya terjadi di aplikasi kontak saja. Dengan kata lain aplikasi kalender, reminders, events, dan sejenisnya tetap pada kapasitas sebelumnya atau tidak mengalami peningkatan.
Sekadar informasi bahwa iCloud merupakan layanan komputasi cloud yang dipublikasikan oleh Apple sejak tahun 2011. iCloud memungkinkan pengguna untuk menyinkronisasikan data seperti foto, musik, dan dokumen ke semua jenis perangkat Apple (iPhone, iPad, iPod Touch, Mac) secara otomatis pada waktu yang bersamaan. Sehingga pengguna dapat mengakses data tersebut di mana dan kapan saja tanpa perlu melakukan backup data secara manual.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara menjalankan aplikasi dan game Windows di Android menggunakan Winlator terbaru di 2025
-
Cara record Zoom di laptop dan MacBook yang simpel dan mudah, sekaligus trik merangkum meeting pakai A
-
5 Langkah preventif merawat baterai HP di tengah musim pancaroba 2025, ternyata ini yang bikin rusak
-
Cara mengetahui dan memeriksa jumlah siklus baterai iPhone terbaru 2025, ini 5 langkah merawatnya
-
Cara menghentikan baterai laptop agar tidak terisi daya di atas 80% di Windows 11, ini alasannya
TECHPEDIA
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Ini sejarah dan kegunaan teks viral "Lorem Ipsum" di tugu IKN, sudah ada sejak abad ke 16
-
Penjelasan mengapa port USB punya banyak warna, format terbaru di 2025 punya kecepatan 80 Gbps
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua